Suara.com - Jelang bulan suci Ramadhan 2022, Baim Wong mencukur habis rambutnya hingga gundul. Penampilan terbaru Baim Wong ini dibagikan lewat akun Instagram-nya.
Menurut Baim Wong, penampilan rambut barunya yang gundul tersebut adalah pertama kalinya dalam sejarah.
"Gua botak! Pertama kalinya dalam sejarah," tulis Baim Wong ditilik dari akun Instagram-nya pada Senin (28/3/2022).
Kendati demikian, alasan Baim Wong menggunduli rambutnya ternyata untuk merayakan projek baru yang bertepatan jatuh pada bulan Ramadhan 2022.
"Hari ini moment itu pun tiba. Hari ini 27 Maret 2022, baru saja prescon untuk Kiano La La La," terangnya.
Sebelum terwujudnya proyek baru tersebut, suami Paula Verhoeven itu mengungkap sudah berjanji untuk menggunduli rambutnya.
"Dulu pernah kepikiran kalau ada moment penting 'gue mau ah botakin pala'," sambungnya.
Pasalnya, proyek terbaru aktor 40 tahun itu harus memakan waktu selama 2 tahun lamanya.
"Animasi yang saya persiapkan sudah lama dengan sahabat-sahabat tercita. 2 tahun penantian akhirnya siap tayang. 1 April 2022, Ramadhan bersama Kiano La La La," pungkasnya.
Baca Juga: Bikin Tersentuh, Ini Alasan Baim Wong Dukung Paula Verhoeven Kembali Jadi Model
Penampilan terbaru Baim Wong yang gundul tersebut menuai komentar dan respons yang beragam dari netizen.
"Cosplay jadi Deddy Corbuzier," tulis seorang netizen, "Mirip kiper Shaolin Soccer," balas netizen lain, "Mau peranin Pak Ogah mas?" ujar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Oppo Reno15 Series Resmi Meluncur di Indonesia, Andalkan Kamera 200MP hingga Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
Kumpulan Doa Menyambut Ramadan 2026, Bacaan Arab dan Latin Lengkap Beserta Arti
-
Berapa Hari Lagi Bulan Puasa Ramadhan 2026? Mari Hitung Mundur
-
5 Pemain Abroad yang Bisa Dipanggil John Herdman untuk Piala AFF 2026
-
Iqbaal Ramadhan Resmi Jadi Wajah Reno15 Series, Oppo Bidik Generasi Muda
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI