Suara.com - Duel tinju antara Azka Corbuzier dan Vicky Prasetyo telah usai digelar Kamis (31/3/2022) malam. Azka jadi juara dengan kemenangan TKO.
Walau bukan pertandingan atlet tinju profesional, namun duel tersebut dihelat secara profesional dengan dipandu Imelda Dinar sebagai wasit. Duel antara dua petinju amatir beda ini berlangsung selama kurang lebih satu jam dengan dua ronde pertandingan.
Selama pertarungan berlangsung, Azka Corbuzier yang masih berusia 15 tahun ini terus menekan Vicky Prasetyo. Bahkan Vicky Prasetyo yang merupakan penantang sampai jatuh tersungkur beberapa kali.
Vicky Prasetyo yang sebelumnya pernah sekali menang dalam pertandingan tinju lainnya tak bisa melawan serangan intens dari Azka Corbuzier. Alhasil mantan suami Kalina Ocktaranny ini pun TKO dari Azka hanya dalam dua ronde.
Penasaran seperti apa potret duel tinju yang mempertemukan Vicky Prasetyo dengan Azka Corbuzier? Intip langsung potretnya yang sudah kami himpun dari kanal YouTube Deddy Corbuzier berikut ini.
1. Disiarkan Langsung di YouTube
Duel tinju antara Vicky Prasetyo dengan Azka Corbuzier disiarkan secara langsung di kanal YouTube Deddy Corbuzier lewat konten Close the Door Game On. Siaran langsung adu jotos di ring tinju ini langsung diserbu netizen yang sudah menantikan aksi Vicky dan Azka.
2. Dipandu Valentino Jebret
Komentator olahraga yang tenar berkat komentar jebret-nya Valentino, dipercaya memandu duel tinju tersebut. Pertarungan yang berlangsung layaknya pertandingan tinju profesional itu membuat netizen merasa terhibur. Mengingat sudah cukup lama konten Close the Door tidak diproduksi.
Baca Juga: Azka Corbuzier Ngaku Tak Dendam ke Vicky Prasetyo, Deddy Corbuzier: Orang Mukanya Bengis Banget
3. Azka Pasang Badan gantikan Deddy
Pertarungan ini bermula dari tantangan yang diberikan Vicky Prasetyo kepada Deddy Corbuzier. Mendengar ayah kandung ditantang tinju oleh mantan ayah tirinya, Azka pun langsung pasang badan. Ia dengan tegas maju untuk menggantikan sang ayah.
4. Pertandingan Resmi
Pertandingan tersebut berizin dan resmi. Duel tinju Vicky Prasetyo dan Azka Corbuzier ini mendapat izin resmi dan di bawah Federasi ISKA atau International Sport of Kickboxing Association. Jadi nggak heran kalau duelnya berlangsung layaknya pertandingan profesional.
5. Gladiator vs Petinju
Vicky Prasetyo yang menamai dirinya sendiri gladiator tampil total dengan kostum kebanggaannya. Penampilan Vicky Prasetyo begitu menjanjikan saat memasuki arena pertarungan. berbeda dengan Vicky, Azka memilih untuk tampil sederhana dengan jubah tinju layaknya petinju profesional.
Berita Terkait
-
Vicky Prasetyo Ikut Komentari Kelakuan Insanul Fahmi: Cowok Kalau Nakal Jangan Cengeng!
-
Reaksi Kocak Deddy Corbuzier Diminta Rujuk Gegara Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa
-
Klarifikasi Kalina Oktarani Soal Azka Corbuzier Tak Sebut Dirinya Mama: Itu Bercanda
-
Dari Gladiator ke Pengusaha: Vicky Prasetyo Investasi 23 Vila Mewah di Wonosobo!
-
Tak Langsung Jawab saat Kalina Oktarani Tanya 'Mamanya Siapa?', Azka Corbuzier Tuai Pro Kontra
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV