Suara.com - Punya tubuh langsing dan singset mungkin menjadi impian dari kebanyakan wanita. Namun beberapa artis cantik di Tanah Air tetap percaya diri dengan tubuh yang berisi.
Dengan tubuh berisi, artis-artis ini terkadang dibully netizen karena dianggap tidak menjaga penampilan sebagai publik figur. Namun mereka terkesan menanggapinya dengan "bodo amat."
Meski memiliki tubuh yang berisi, artis-artis ini tetap tampil cantik dan bergaya, membuat mereka dikagumi banyak orang. Lantas siapa saja artis yang percaya diri dengan tubuh berisi? Intip daftar namanya berikut ini!
Nagita Slavina dikenal sebagai salah satu artis yang percaya diri dengan tubuh berisi. Istri Raffi Ahmad itu tampaknya tak mau repot-repot berdiet meski tubuhnya semakin berisi setelah melahirkan anak keduanya, Rayyanza Malik Ahmad.
Meski begitu, Nagita Slavina selalu dipuji karena gaya busananya yang sederhana namun bahal. Artis yang kerap disapa Gigi ini kerap tampil bergaya dengan barang-barang branded.
2. Audy Item
Audy Item sering menjadi sasaran bullying karena tubuhnya yang berisi. Penyanyi bersuara merdu itu pun kerap menyuarakan tanggapan atas kritik terhadap bentuk tubuhnya.
Audy menegaskan bahwa dia tetap menyayangi dirinya sendiri dan tidak akan mencoba menjadi orang lain hanya demi menyenangkan publik. Sang suami, Iko Uwais, juga memberi dukungan dengan memujinya habis-habisan.
Baca Juga: Godaan Ramadhan! Raffi Ahmad Girang 'Dicolek' Maria Ozawa di Bali
3. Tara Basro
Tara Basro merupakan seorang aktris yang paling vokal tentang "self love" atau mencintai diri sendiri. Bintang film Perempuan Tanah Jahanam itu juga sering membuat netizen kagum dengan sikapnya yang percaya diri.
Tara Basro menunjukkan bahwa standar wanita cantik tak hanya sebatas langsing dan kulit putih. Istri Daniel Adnan itu selalu bangga memamerkan penampilannya dengan tubuh berisi dan kulit sawo matang.
4. Putri Titian
Putri Titian kini terlihat lebih berisi jika dibandingkan dengan penampilannya saat masih belum berkeluarga. Meski begitu, ibu dua anak ini tetap tampil percaya diri di setiap kesempatan.
Tubuh Putri Titian mungkin lebih berisi dari sebelumnya. Namun istri Junior Liem itu memiliki paras cantik yang baby face, sehingga tetap imut meski usianya telah menginjak 30 tahun.
Tag
Berita Terkait
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Reza Arap Tak Kuasa Menahan Diri, Tersungkur di Makam Lula Lahfah dan Ingin Ikut Sang Kekasih
-
Tangisan Pilu Reza Arap di Pemakaman Lula Lahfah: Kenapa Enggak Dengerin Gue!
-
Keanu AGL dan Dara Arafah Tangisi Jenazah Lula Lahfah Jelang Disalatkan
-
Tak Dibawa Pulang, Jenazah Lula Lahfah Disemayamkan di Rumah Duka Sentosa RSPAD Gatot Subroto
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih dari Sekadar Sekuel, Teman Tegar Maira Bawa Misi Penyelamatan Hutan Papua
-
Dibongkar Beby Prisillia, Onadio Leonardo Bebas Rehabilitasi Narkoba Besok
-
Sinopsis Portraits of Delusion, Reuni Bae Suzy dan Kim Seon Ho di Drakor Thriller Misteri
-
Sabrina Chairunnisa Sentil Warganet yang Menghakimi Lula Lahfah
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?
-
Alasan Jule Lepas Jilbab, Bukan Karena Masalah Rumah Tangga
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu