Suara.com - Gofar Hilman kembali ramai diperbincangkan usai mengeluh jika Arian 13 selaku teman dekat tampak cuek bahkan tidak pernah menghubunginya saat ia terlibat kasus dugaan pelecehan seksual.
Kabar dirinya melakukan pelecehan tersebut bermula dari pengakuan Syerin, yang menulisnya secara langsung pada akun Twitter @quween****.
Namun, ia justru tiba-tiba mengakui bahwa tuduhan tersebut palsu. Nah, berikut kronologi perjalanan kabar pelecehan seksual Gofar Hilman hingga permintaan maaf Syerin.
1. Pengakuan Syerin melalui Akun Twitternya
Pada 8 Juni 2021 lalu, Syerin melalui akun Twitter @quween****, mengaku bahwa Gofar Hilman telah melecehkannya secara seksual di sebuah klub malam. Ini disebutkan terjadi pada Agustus 2018.
"Di Agustus 2018 gue dateng ke acara yang salah satu bintang tamunya Gofar Hilman di Malang,” tulis Syerin.
"Di penghujung acara gue maju ke depan niat untuk keperluan Instastory. My mistake. Lalu Gofar tarik dan rangkul gue, ok gue pikir dia humble," lanjutnya.
Syerin berubah pikiran dan menuduh Gofar telah melakukan pelecehan seksual karena mendadak memeluknya dari belakang. Disebutkan lagi jika Gofar mulai menyentuh bagian sensitif tubuhnya.
Cuitan yang ditulis Syerin ini langsung ramai dibanjiri banyak komentar dari para warganet, dimana hampir semuanya menghujat Gofar Hilman.
Baca Juga: Gofar Hilman Disindir gegara Kesal Tak Dihubungi Arian Seringai: Kaos Doang Punk, Gak di-WA Baper
2. Gofar Hilman Membantah Tuduhan
Sehari setelah utas tersebut menghebohkan dunia maya, Gofar Hilman tidak tinggal diam. Ia menanggapinya dengan menyangkal tuduhan pelecehan seksual tersebut.
"Untuk masalah tuduhan pelecehan, di sini gue yakin tidak melakukan hal itu, ada dua orang yang dampingin gue saat itu, 1 orang cewek panitia dan 1 orang cowok asisten gue, mereka yang jagain gue sampe masuk mobil di akhir acara," cuit Gofar pada 9 Juni 2021 melalui akun @pergijauh.
Gofar bahkan berencana akan melimpahkan masalah tersebut ke ranah hukum dengan tuduhan fitnah dan pencemaran nama baik untuk pengakuan Syerin.
"Biar sama-sama enak, gue siap menyelesaikan masalah ini sebaiknya sih secara hukum, tapi kalau ada usulan lain gue siap mendiskusikan masukannya. karena melibatkan fitnah pake nama gue di sini," katanya lagi.
3. Gofar Dikeluarkan dari Lawless
Berita Terkait
-
Gelar Pangeran Andrew Dicabut Gegara Pelecehan Seksual, Keluarga Giuffre Beri Respon Sinis
-
Doa Gofar Hilman ke Putri Tanjung yang Sempat Ramai Dikabarkan Cerai
-
Kapolda Metro Jaya Perintahkan Propam Tindak Polisi Pelaku Catcalling di Kebayoran Baru
-
Heboh Polisi Berpeci Catcalling Cewek Sepulang Pilates, Begini Pengakuan Korban!
-
Usai Dibui Gegara Kasus Pelecehan Seksual, Dani Alves Mendadak Jadi Alim
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau
-
7 Rekomendasi Film Hollywood November 2025, DariPredator: BadlandshinggaZootopia 2