Suara.com - Lee Chae-rin alias CL diketahui mengajak para personil grup girlband Korea yang telah membesarkan namanya, 2NE1, ke Coachella 2022.
Dalam acara Coachella 2022, CL menjadikan penampilan tersebut sebagai ajang reuni sekaligus ucapan terima kasih kepada para pendukungnya.
Terlepas dari itu, CL membagikan momen hangat dan nostalgis dengan para personil eks 2NE1 yang sudah bubar tersebut.
Dari unggahan yang beredar, CL menyidak kamar hotel masing-masing personil eks 2NE1 selama menginap di Amerika Serikat.
Ketika masuk ke kamar hotel Sandara Park alias Dara, CL dikejutkan dengan baju haram yang ditemukannya.
CL sontak mengambil baju haram tersebut dan menginterogasi Sandara Park.
"Buat apa ini?" katanya dikutip dari Koreaboo.
Tidak hanya satu, CL juga memergoki baju haram Sandara Park yang lainnya berupa lingerie hitam.
"Aku belum pernah melihatmu memakai hal semacam ini. Adakah yang pernah melihatnya pakaian seperti ini," sambungnya.
Baca Juga: Bawakan Lagu Baru di Coachella 2022, Aespa Langsung Trending di Twitter
Kendati demikian, Sandara Park ogah membeberkannya dan mengungkap bahwa baju haram tersebut hanya untuk dirinya sendiri.
"Tidak, saya tidak bisa mengungkap ukurannya," ujar Sandara Park.
Berita Terkait
-
Adu Gaya Retro Runner 2025: Adidas Response CL vs Adistar Cushion, Siapa Juaranya?
-
Reunian Setelah Sekian Lama, Simak Bocoran Lagu yang Bakal Dibawakan 2NE1 di Konser Jakarta
-
4 Look Outfit Glamor Nyentrik ala CL 2NE1, Menarik untuk Dicoba!
-
Bikin Tak Sabar, CL Goda Penggemar dengan Video di Balik Layar untuk Persiapan Comeback 2NE1
-
Ekspresi Nagita Slavina Video Call dengan Dara Eks 2NE1 Curi Perhatian, Tingkahnya Bikin Gemas Blackjack
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?