Suara.com - Keluarga Fairuz A Rafiq memiliki sebuah tradisi unik jelang lebaran. Bagaimana tidak, mereka melakukan salat tasbih bareng.
Tradisi tersebut diakui Fairuz A Rafiq, rutin dilakukan sesuai dengan anjuran almarhum sang ayah, A Rafiq.
"Ngikutin tradisi almarhum papa, di malam mencari Lailatul Qadr itu kita salat tasbih rame-rame di malam ke-27 (Ramadhan)," ungkap Fairuz A Rafiq saat ditemui di kawasan Cibubur, Jakarta Timur, Minggu (24/4/2022).
Selain itu, keluarga Fairuz A Rafiq juga mengadakan pengajian di rumah. Dalam acara tersebut, nantinya ada tausiyah yang disampaikan oleh ustaz.
"Beberapa hari menuju lebaran, alhamdulillah udah 2 tahun berturut-turut di rumah selalu bikin kajian," lanjutnya.
Selebihnya, Fairuz A Rafiq merasa bersyukur karena lebaran tahun ini dikaruniai anak ketiga. Kehadiran si kecil menambah keharmonisan keluarganya dengan Sonny Septian.
"Alhamdulillah kemarin dikasih satu lagi (anak), pas, udah lengkap semuanya," bebernya.
Sebagai penutup, Fairuz A Rafiq menyambut baik endemi yang kini terjadi di Indonesia. Ia senang pandemi Covid-19 mulai berakhir dan masyarakat bisa merayakan lebaran dengan normal.
"Alhamdulillah semuanya kembali normal. Semoga di hari kemenangan ini kita semua diberikan kesehatan," tandasnya.
Baca Juga: Cara King Faaz Beri Fairuz A Rafiq Kejutan Sweet Banget, Bukti Anak Penyayang!
Berita Terkait
-
5 Pasangan Artis Ini Masih Ribut Usai Cerai, Terbaru Ruben Onsu dan Sarwendah di Akun Fans
-
Raffi Ahmad Beri Sapi Kurban untuk Sonny Septian, Harganya Capai Rp200 Juta
-
Buat Jaga Keselamatan, Sonny Septian Siapkan Cairan Lada untuk Dibawa Fairuz A Rafiq
-
Paula Verhoeven Banjir Dukungan dari Rekan Artis usai Curhat Pilu tentang Anak
-
Ada Warung Pecel Lele di Dalam Rumah, Kejutan Ultah Sonny Septian Buat Fairuz A Rafiq Agak Laen
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Video CCTV Inara Rusli dan Insanul Fahmi yang Ramai di Media Sosial
-
Sempat Dikira Hoaks, Kabar Inara Rusli Dinikahi Suami Orang Bikin Virgoun Bertindak
-
5 Bintang Hollywood Bersinar Hanya Sekali, Menghilang Usai Bintangi Satu Karya Terbaik
-
Mengenal Sosok Melliza Xaviera, Wakil Indonesia yang Raih Runner Up 3 Miss International 2025
-
Doa dan Dukungan Posan Tobing atas Bencana Banjir Longsor di Tapanuli dan Sibolga
-
Kasus Tumbler Hilang di KRL Melebar: Anita Dewi Disebut Dipecat, Nasib Suami Masih Dievaluasi
-
Dituduh Pakai Gelang Couple dan Umrah Bareng Inara Rusli, Insanul Fahmi: Demi Allah..
-
5 Serial Netflix Terpopuler Sepanjang Masa, Stranger Things Segera Tamat
-
Berani Laporkan Inara Rusli ke Polisi, Ternyata Wardatina Mawa Punya Backingan yang Tak Main-Main
-
5 Film Indonesia Raih Penonton Terbanyak di Hari Pertama Penayangan Sepanjang 2025