Suara.com - Hari Raya Idul Fitri segera tiba. Segala persiapan pun dilakukan jelang hari Lebaran, tak terkecuali soal outfit yang akan dipakai.
Tak terkecuali bagi sederet selebriti Tanah Air pun mulai gencar pamer oufit Lebaran. Bisa banget disontek, yuk intip oufit inspirasi artis buat Lebaran berikut ini.
1. Keluarga Arief Muhammad
Keluarga Arief Muhammad sudah siap-siap nih menyambut Hari Raya Idul Fitri. Beginilah oufit lebaran ala Arief Muhammad yang terlihat begitu mewah. Keluarga kecil YouTuber sukses ini mengenakan pakaian berbahan satin dengan corak yang sangat cantik.
2. Keluarga Anang Hermansyah
Keluarga Hermansyah kelihatan serasi dengan oufit Lebaran yang tampak elegan. Ashanty dan Arsy memakai outfit warna abu-abu dan kuning yang tampak mewah. Sedangkan Anang, Azriel dan Arsya Hermansyah tampil menawan dalam balutan kemeja warna abu-abu yang kalem.
3. Ria Ricis dan Teuku Ryan
Outfit Lebaran ala Ria Ricis dan Teuku Ryan ini bisa banget jadi inspirasi. Pasangan yang sedang menanti kehadiran anak pertama ini tampil serasi dalam busana warna abu-abu tua dengan corak yang cantik.
4. Zaskia Sungkar dan Irwansyah
Kalau ini adalah inspirasi outfit dari keluarga Zaskia Sungkar dan Irwansyah. Busana kombinasi warna abu-abu serta biru membuat oufit lebaran keluarga artis ini kelihatan mewah sekaligus elegan.
5. Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar
Nah ini adalah inspirasi outfit lebaran dari Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar. Dalam kesempatan ini, Aurel tampil dengan busana muslim warna ungu lavender senada dengan kemeja panjang Atta yang tampak serasi.
6. Adelia Pasha
Ada juga inspirasi outfit lebaran dari Adelia Wilhelmina. Istri Pasha Ungu ini tampil cantik dalam balutan kaftan warna biru dengan corak yang cantik dan mewah. Tak ketinggalan, Adelia memakai high heels untuk melengkapi penampilan kecenya.
7. Aghnia Punjabi
Kemudian ada inspirasi oufit Lebaran dari Aghnia Punjabi. Keluarga kecil Aghnia memilih busana putih yang bersih. Aghnia terlihat makin cantik dalam balutan pashmina warna cokelat.
Baca Juga: Mau Mudik Lewat Jalur Bandung Barat, Waspada Dua Titik Trouble Spot Ini
8. Syifa Hadju
Syifa Hadju dan keluarga tampil dalam balutan busana warna hijau yang segar untuk Lebaran. Dalam kesempatan ini, Syifa juga tampil berhijab yang membuat kecantikannya kian terpancar.
Itulah 8 outfit inspirasi artis buat Lebaran. Kalian suka oufit artis yang mana nih?
Kontributor : Trias Rohmadoni
Tag
Berita Terkait
-
Mau Mudik Lewat Jalur Bandung Barat, Waspada Dua Titik Trouble Spot Ini
-
Jangan Suntik Mepet Jadwal Mudik, Dokter Sebut Vaksin Covid-19 Butuh Waktu Bentuk Antibodi!
-
Anggota DPR Ingatkan Pemudik Motor: Jangan Bonceng Anak di Depan, Sangat Berbahaya!
-
Penting! Ini 6 Hal yang Perlu Dipersiapkan saat akan Mudik
-
Terminal Kampung Rambutan Mulai Dipadati Ribuan Pemudik
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Apa Agama King Aloy Sekarang? Gara-Gara Hadiah dari Deddy Corbuzier Jadi Terungkap
-
Atta Halilintar Luncurkan Pendekar League: Mini Soccer 7v7 Kolaborasi Artis, Legenda, dan Komunitas
-
Bukan Naskah, Improvisasi Liar Bunda Corla Bikin Pemain Mertua Ngeri Kali Pusing 7 Keliling
-
Siapa Suami Boiyen? Profil Rully Anggi Akbar Ternyata Dosen Bergelar Doktor Lulusan UGM
-
Selamat, Boiyen dan Rully Anggi Akbar Menikah Hari Ini
-
Mirip Hanni NewJeans, Vokalis Band Asal Bogor Ini Curi Perhatian di Tengah Kabar Go International
-
Debt Collector Datangi Rumah Sarwendah dengan Nada Tinggi, Suasana Panas dan Anak-Anak Ketakutan
-
The Price of Confession: Jeon Do Yeon dan Kim Go Eun Terlibat Kasus Pembunuhan, Tayang d Netflix
-
Curhat Jon M Chu, Garap Film Wicked: For Good 5 Tahun Lebih sampai Punya 3 Anak
-
Rumah Sarwendah Disatroni Debt Collector, Tagih Cicilan Mobil Mewah Diduga Atas Nama Ruben Onsu