Suara.com - Lee Yongbok alias Felix Stray Kids menutup-tutupi rambut barunya mengenakan hoodie. Seperti diketahui, Felix dikenal sebagai salah satu personil Stray Kids yang kerap gonta-ganti warna rambut.
Dikutip dari Koreaboo, Felix terpantau mengenakan kupluk hoodie dalam sesi live di media sosial VLIVE.
Tidak hanya itu, Felix mengenakan bucket hat di balik kupluk hoodie-nya. Dengan penampilan baru itu, Felix diduga sengaja menutupi rambutnya dari publik.
Penampilan baru Felix ini disebut-sebut merupakan bentuk penyambutan tur Stray Kids yang akan dimulai 29 April 2022 mendatang di Seol.
Dalam sesi live tersebut, Hyunjin terlihat ikut membantu merapikannya posisi bucket hat dan hoodie Felix yang sedikit miring.
Di sisi lain, Lee Know mengenakan beanie sehingga cambangnya terlihat. Para penggemar menduga Lee Know memiliki rambut hitam.
Isu warna baru rambut Felix ini menjadi perbincangan hangat sejumlah penggemar grup boyband Korea Stray Kids.
Beberapa penggemar mengutarakan keinginannya melihat sang idola kembali memiliki rambut berwarna merah.
"Hyunjin segera menampilkan rambut pendek berwarna cokelat, Felix mengindikasikan warna rambutnya merah," tulis seorang netizen.
Baca Juga: Bicara Kekurangan Diri Sendiri, Ini Pendapat Chan Stray Kids
Di sisi lain, netizen menginginkan Felix memiliki rambut pendek dengan warna yang gelap.
"Felix Lee rambutnya cokelat," tulis seorang netizen, "Semoga warna hitam," sambung netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Stray Kids Suarakan Kecemasan dan Overthinking dalam Lagu 'In My Head'
-
Classy & Cozy, 4 OOTD Street Style Hyunjin STRAY KIDS yang Bisa Kamu Tiru
-
Rayakan Peluncuran Album Baru Stray Kids, Spotify STAYdium Hadir di Jakarta: Surga Bagi Para Stay!
-
Ceremony oleh Stray Kids: Merayakan Pencapaian dan Momen Usai Bekerja Keras
-
5 Inspirasi Outfit Bandara ala Lee Know Stray Kids, Comfy Abis!
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Firdaus Oiwobo Ejek Hotman Paris Cuma Menang Harta: Otak Menangan Saya
-
Denda Rp1 Miliar ke Vadel Badjideh Dipertanyakan Kuasa Hukum: Dia Bukan Koruptor
-
Yai Mim Berderai Air Mata, Tak Terima Istrinya Dilabeli Lonte dan Main dengan Kyai
-
Prilly Latuconsina Tampil dengan Rambut Pendek, Dipuji Pacar Lebih Cantik dari Song Hye Kyo
-
Belum Ada Tersangka di Kasus Kegaduhan PN Jakut, Hotman Paris Dianggap Sebar Hoaks
-
Raffi Ahmad Curhat Tak Bisa Tampil di Lapor Pak, Gegara Ada Ayu Ting Ting?
-
Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t: Aksi, Komedi, dan Santet!? Siap Ngakak Sambil Merinding
-
Hakim Dinilai Abaikan Fakta, Vadel Badjideh Resmi Banding Vonis 9 Tahun Penjara
-
Syahrini Unggah Video di Studio Rekaman, Siap Comeback Nyanyi Lagi?
-
Lamaran Nyaris Barengan, Ingat Lagi Momen Erika Carlina Naksir El Rumi