Suara.com - Sebulan setelah melahirkan, Nikita Willy dan Indra Priawan membawa baby Izz traveling di Amerika menggunakan mobil. Indra dan Nikita diketahui berlibur di Joshua Tree, California.
Nikita ditemani ibu dan juga ibu mertuanya. Lewat Instagram, artis 27 tahun itu membagikan momen liburan pertama sebagai seorang ibu.
Dalam salah satu postingan, Nikita memperlihatkan momen menggendong baby Izz saat duduk di kursi mobil. Foto itu juga memperlihatkan pemandangan Joshua Tree.
Tapi yang jadi sorotan adalah style Nikita saat liburan. Meski kaya raya, Nikita mengenakan baju simpel yakni atasan kemeja putih, celana warna off white dan juga sepatu Converse.
Melihat akun Instagram Indra Priawan, terlihat pula foto keluarga kecil Nikita Willy. Foto itu memperlihatkan Indra dan Nikita berfoto menggendong baby Izz di tengah-tengah Joshua Tree.
Saat foto itu dibagikan kembali oleh akun IG @rumpi_gosip, para netizen langsung memuji kesederhanaan Nikita dan Indra saat liburan di Amerika.
"Berbobot banget keluarga kecil ini," tulis netizen. "Dia sultan, tapi kalem lihat nya. Seperti orang-orang biasa pada umumnya," puji lainnya.
"Vibes nya jadi kayak selebriti internasional ya," pungkas netizen. "Gayanya simpel tapi elegan," timpal lainnya.
Baca Juga: Berbagi Suka Duka Jadi Ibu, Nikita Willy: Aku Tak Suka Melihat Wajah Sendiri
Berita Terkait
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Indra Priawan Justru Senang Nikita Willy Tak Kerja, Ibrahim Risyad Kena Sentil
-
Nikita Willy Rayakan Ultah Anak Kedua di Panti Asuhan, Sikapnya saat Posting Foto Disorot
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Belva Devara: Orang Tua Adalah Support System Terbaik untuk Anak!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z