Namun sayangnya, pada konser kali ini sang ibu dikabarkan tidak bisa hadir. Itu karena kondisinya tidak memungkinkan untuk datang.
5. Tak Ajak Yoyo Padi
Rossa mengatakan bahwa Yoyo Padi tidak akan hadir dalam konsernya. Ia beralasan jika absennya sang mantan suami guna memberikan nuansa berbeda dalam konsernya kali ini.
Meski Yoyo Padi tidak ikut andil di konser Rossa, namun anak semata wayang mereka turut dilibatkan. Bukan sebagai pengisi acara, namun sosok yang memberikan dukungan di belakang panggung.
6. Tiket Hampir Sold Out
Dalam sebuah tayangan berjudul Brownis pada Kamis (19/5/2022), Rossa mengumumkan bahwa tiket konser tersebut sudah terjual lebih dari 90 persen. Ia pun bersyukur akan hal itu. Disebutnya, Ruben Onsu membeli sebanyak 30 tiket.
Kontributor : Xandra Junia Indriasti
Berita Terkait
-
Rossa Bakal Pakai Baju Rancangan Desainer Lady Gaga di Konser
-
Minta Restu Ibu Jadi Ritual Khusus Rossa Tiap Jelang Gelar Konser
-
Bakal Nyanyi 27 Lagu di Konser 25 Tahun Berkarya, Rossa Bongkar Trik Jaga Stamina
-
Sekarang Jadi Diva, Rossa Awalnya Tak Sengaja Ikut Ibu Rekaman di Jakarta
-
Dimeriahkan Banyak Musisi dan Penyanyi, Konser Peringatan 25 Tahun Rossa Berkarya Dapat Dukungan dari Brand Skincare Ini
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Diduga Berlendir dan Lembek, 763 Porsi MBG Ditolak di Sekolah Ini
-
Ramai Kasus Keracunan, Melanie Subono Luncurkan Program 'MBG Gak Beracun'
-
Sahara Akhirnya Minta Maaf ke Yai Mim, Akui Perbuatan dan Perkataannya Kasar
-
Jessica Rosmaureena Bongkar Dugaan Perselingkuhan Hokky Caraka, Ajak Pegawai Hotel Ngamar
-
Aktris Korea Jeon Hye Bin Kemalingan Kartu Kredit di Bali, Rp178 Juta Ludes Dalam 10 Menit
-
Nicki Minaj dan Cardi B Debat Sengit di Media Sosial, Seret Keluarga Hingga Ranah Pribadi
-
Nikita Mirzani Semprot Pengacara Vadel Badjideh, Sebut 'Ibu Berbentuk Bapak-Bapak'
-
Ipar Adalah Maut Tayang Jadi Series, MDTV Gandeng Netflix
-
Duduk Bareng Hailey Bieber di Acara YSL, Momen Rose BLACKPINK Dicueki Jadi Omongan
-
Marak Kasus Keracunan MBG, Gus Miftah: Programnya Super Bagus, yang Salah Dievaluasi Bukan Dihapus