Suara.com - Drama Korea, My Liberation Notes menyisakan dua episode terakhir. Jelang episode finalnya pada mendatang, ada baiknya kita melihat kembali lagi kenang beberapa adegan berkesan My Liberation Notes di bawah ini.
Bila tak ada halangan, My Liberation Notes akan menayangkan episode ke-15 besok, Sabtu (28/5/2022), dan episode ke-16 alias episode terakhirnya pada Minggu (29/5/2022).
Menurut Nielsen Korea seperti dilansir Soompi, episode ke-14 My Liberation Notes yang tayang minggu lalu mencetak rating nasional rata-rata 6,1 persen.
Ini adalah rating tertinggi sejak penayangan yang membuktikan bahwa pemirsa semakin menggandrungi drama yang ditulis oleh penulis My Mister ini.
Kalau penasaran dengan akhir kisah Kim Ji Won, Lee Min Ki, Lee El, dan Son Suk Ku ini, yuk intip dulu beberapa adegan berkesan My Liberation Notes di bawah ini.
Simak beberapa adegan yang berkesan beserta fakta menariknya seperti dilansir dari Soompi dan sumber lainnya. Intip juga potret dari drama ini yang dikutip dari Instagram resmi JTBC. Awas spoiler ya!
1. Yeom Bersaudara Penasaran dengan Tuan Gu
Dari episode pertama, My Liberation Notes sudah memikat pemirsa dengan karakternya yang realistis dan cerita yang menarik. Drama ini ditulis oleh Park Hae Young yang pernah menulis drama My Mister dan Another Oh Hae Young. Kim Ji Won, Lee Min Ki, dan Lee El berperan sebagai tiga saudara kandung yang ingin melarikan diri dari kehidupan mereka yang menyesakkan.
Lee Min Ki berperan sebagai Yeom Chang Hee, anak tengah yang realistis. Lalu Lee El memerankan Yeom Ki Jung, anak tertua dari keluarga Yeom yang sering merasa kesepian. Kim Ji Won sebagai Yeom Mi Jung, anak bungsu yang introvert dan pemalu.
Baca Juga: Daftar Peringkat Aktor dan Drama Paling Menarik di Minggu Ketiga Mei
Rasa penasaran mereka tergugah dengan kehadiran Tuan Gu (Son Suk Ku), pria misterius yang bekerja dengan ayah mereka. Pasalnya, Tuan Gu kerap menghabiskan hari-harinya dengan mabuk. Namun, cerita berubah menarik saat Yeom Mi Jung mendekati Tuan Gu dan berkata, "Tolong puja aku."
2. Yeom Mi Jung Makin Dekat dengan Tuan Gu
Mulai dari minta tolong Tuan Gu untuk menerima kiriman surat untuknya, sampai Tuan Gu menunjukkan ketangkasannya berlari dan melompat untuk mengambil topi Mi Jung yang terbang di ladang, Yeom Mi Jung makin dekat dengan Tuan Gu. Mereka mulai membuka hati mereka dan memengaruhi kehidupan satu sama lain.
Dalam proses 'memuja' Yeom Mi Jung, Tuan Gu berusaha menjadi orang yang berbeda. Dia menjadi termotivasi untuk membersihkan rumahnya dan mulai membuat perubahan dalam hidupnya. Dia juga mulai tersenyum ketika Yeom Mi Jung di dekatnya, dan bahkan berani meminta nomor ponsel Mi Jung ke ayah Mi Jung, Yeom Jae Ho (Cheon Ho Jin). .
Sementara itu, Yeom Mi Jung juga menjadi lebih ceria karena interaksinya dengan Tuan Gu. Dia bahkan memutuskan untuk mulai lebih ramah kepada rekan-rekannya di tempat kerja.
3. Masa Lalu Tuan Gu Mulai Terkuak
Berita Terkait
-
Kim Ji Won Jadi Dokter 'Gila' Penentang Sistem Korup dalam Drama Medis Baru
-
Trending di X! Kim Ji Won Siap Ganti Imej, Dilirik Perankan Detektif Wanita Pertama Korea
-
Dandan Sat-Set, Tiru 4 Look Anggun Kim Ji Won dengan Dress Simpel Elegan
-
Menegangkan! Drama Mary Kills People Rilis Trailer dan Cuplikan Baru
-
Ada Our Movie, 5 Rekomendasi Melodrama Korea yang Bikin Banjir Air Mata
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih