Di film sebelumnya, Charlie merupakan fisikawan sekaligus instruktur sipil Top Gun yang punya peran cukup penting dalam kisah cinta Maverick. Selain Kelly, Meg Ryan juga tidak tampil di Top Gun: Maverick. Memiliki peran yang cukup penting dalam cerita film Top Gun pertama, Ryan berperan sebagai istri Nick "Goose" Bradshaw.
5. Diarahkan oleh Joseph Kosinkski
Film Top Gun: Maverick disutradarai oleh Joseph Kosinkski yang dikenal dengan karya bergenre aksi. Oblivion merupakan salah satunya, film yang juga diperankan oleh Tom Cruise pada tahun 2013 lalu.
Kembali berkerja sama, ia mengungkap bahwa Tim Cruise dan Miles Miller merupakan aktor ternama yang selalu ia kunci dalam film yang digarapnya. Dengan kemampuan CGI yang dimilikinya, Top Gun Maverick tak terlihat seperti sequel film Top Gun yang rilis 36 tahun lalu.
6. Gunakan Jet asli
Selain dibantu CGI, fakta menarik film yang tak boleh dilewatkan dari film ini adalah penggunaan jet asli dalam proses syuting. Jauhnya jarak pembuatan sequel dengan film pertama membuat Tom Cruise kehilangan chemistry dengan jet.
Untuk itu, demi mendapatkan chemistry sebagai pilot pesawat tempur, Tom Cruise menaiki jet asli di dalam film Top Gun: Maverick ini. Sebelumnya, peran Maverick sempat ditawarkan kepada Aktor Matthew Moddine. Namun pada akhirnya Tim produksi memutuskan untuk kembali menggandeng Tom Cruise sebagai pemeran Maverick.
Nah, itu dia sederet fakta menarik film terbaru Tom Cruise, Top Gun: Maverick.
Berita Terkait
-
Baru 9 Bulan Pacaran, Tom Cruise dan Ana de Armas Dikabarkan Putus
-
Tom Cruise dan Ana de Armas Putus, Diduga karena Keyakinan yang Berbeda
-
Sutradara Ceritakan Serunya Kerja Bareng Tom Cruise di Proyek Film Komedi
-
Mission: Impossible - Rogue Nation: Aksi Gila Tom Cruise Sepanjang Film, Malam Ini di Global TV
-
Profil Ana de Armas, Aktris Cantik Diduga Pacar Berondong Tom Cruise
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Awas Kena Sanksi! Remix Potongan Film Jadi Parodi di Medsos Ternyata Pelanggaran Hak Cipta
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
'Jatuh Hati' Jadi Titik Balik Kariernya, Raisa Kini Percaya Diri Menulis Lagu
-
Blak-blakan, Farida Nurhan Bongkar Rahasia Bahagia Tanpa Suami: Bisa Pakai Jari atau Mainan
-
Cerita Atta Halilintar Di-DM Carles Puyol Hingga Gerard Pique, Tiba-Tiba Nongol di Jakarta
-
Musisi Papan Atas Bersatu di IMUST 2025, Rumuskan Arah Baru Industri Musik Nasional
-
Bukan Pensiun dari Dunia Hiburan, Narji Ungkap Alasan Terjun ke Sawah
-
Momen Kocak Carmen Hearts2Hearts Order Nasi Padang dari Korea Lewat Fancall Bareng Penggemar
-
Review Film Pendek Sore Ini Milik Aksa: Sebuah Sore Sunyi yang Menyalakan Api Kreativitas
-
Istri Sah Habib Bahar Buka Suara, Bantah Tudingan dan Siap Jebloskan Helwa Bachmid ke Penjara