Suara.com - Artis asal Korea Selatan, Kim Hyun Joong membenarkan sudah menikah. Hal itu disampaikan olehnya di akun YouTube temannya.
Melansir dari Allkpop pada Senin (13/6/2022), Kim Hyun Joong juga sudah mendaftarkan pernikahannya secara resmi.
Menurut penuturannya, pemain Boys Over Flowers ini menikahi cinta pertamanya. Mereka bertemu saat sama-sama duduk di kelas 1 SMP.
Dulu, Kim Hyun Joong dan istrinya itu sempat berpacaran. Tapi mereka memilih putus lantaran sang artis sibuk dengan jadwalnya.
Pasangan Kim Hyun Joong ini memang bukan dari kalangan selebritis.
Pernyataan Kim Hyun Joong
Pada akhir Februari 2022, Kim Hyun Joong memang sempat mengumumkan bakal menikah di konsernya. Dia juga meminta dukungan penggemar.
Kim Hyun Joong menilai sang istri adalah perempuan yang selalu berada di sisinya ketika dia terpuruk.
"Saya tidak yakin bagaimana mengatakan ini. Saya telah memutuskan untuk menghabiskan sisa hidup saya dengan seseorang yang telah tinggal di sisi saya melalui waktu saya yang paling sulit dan melelahkan," ungkap Kim Hyun Joong.
Baca Juga: Bintang Film Minari, Han Ye Ri Diam-Diam Sudah Menikah
"Saya merasa saya akan menyesalinya sepanjang hidup saya jika saya hanya mengekspresikan diri saya melalui kata-kata, mengingat cinta dan dukungan tak terbatas yang saya terima dari penggemar, jadi saya ingin mengambil kesempatan ini di konser ini untuk membagikan berita ini," imbuhnya lagi.
Berita Terkait
-
Kaleidoskop 2025: 20 Artis Lamaran di Tahun Ini, Sebagian Telah Resmi Menikah
-
Perasaannya Campur Aduk, Addie MS Ungkap Alasan Tak Undang Sahabat ke Pernikahan Tristan Juliano
-
10 Gaun Pernikahan Artis di 2025 yang Cocok Jadi Referensi, dari Ball Gown hingga Minimalis Elegan
-
Selain Tiffany SNSD, 7 Idol K-Pop Generasi 2 Umumkan Menikah Sepanjang 2025
-
5 Fakta Hubungan Tiffany Young SNSD dan Byun Yo Han, dari Cinlok Hingga Siap Menikah
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal