Sebagai pasangan suami istri, Angga dan Dewi tak segan untuk memamerkan kemesraan mereka di media sosial. Bahkan Angga termasuk rajin memposting fotonya dengan Dewi. Ia juga selalu menyertakan caption manis yang membuatnya terlihat bucin pada sang istri,
7. Gugat Cerai
Kabar gugatan perceraian yang dilayangkan Angga Wijaya kepada Dewi Perssik mengejutkan banyak orang. Publik tidak menyangka rumah tangga yang sudah dibina selama 5 tahun itu nyaris hancur dan kandas di meja pengadilan.
8. Dewi Mengaku Ikhlas
Lewat salah satu acara yang dipandunya, Dewi Perssik menjelaskan bahwa dirinya harus siap dan ikhlas menjalani perceraian. Ia sudah memberikan yang terbaik untuk keberlangsungan rumah tangganya dengan Angga selama ini.
9. Didoakan untuk Tidak Jadi Bercerai
Setelah kabar gugatan cerai mencuat banyak netter yang meninggalkan komentar penyemangat di Instagram Dewi Perssik dan Angga Wijaya. Sebagian besar komentar merupakan harapan agar keduanya tidak bercerai dan tetap hidup bahagia sebagai keluarga.
Potret mesra Angga Wijaya dan Dewi Perssik sebelum adanya gugatan perceraian memamerkan kebahagiaan yang dirasakan keduanya selama hidup bersama. Namun, potret mesra dan penuh cinta tadi hanya akan jadi kenangan semata jika keduanya berpisah. Semoga ditemukan solusi terbaik dari permasalahan rumah tangga Dewi Perssik dan Angga Wijaya.
Kontributor : Safitri Yulikhah
Baca Juga: Dewi Perssik dan Angga Wijaya Akan Jalani Sidang Cerai Perdana 4 Juli 2022
Berita Terkait
-
Dituding Usir Irish Bella dari Program Acara Televisi, Dewi Perssik: Hoax!
-
Nasihat Menyentuh Andre Rosiade Buat Azizah Salsha yang Terus Diserang Warganet
-
Azizah Salsha Kena Cancel Culture Usai Cerai dari Pratama Arhan, Andre Rosiade: Dosanya Apa Sih?
-
Dituduh Usir Irish Bella di Pagi Pagi Ambyar, Dewi Perssik Beri Klarifikasi Sambil Ucap Syukur
-
Gugatan Cerai Dikabulkan, Tasya Farasya Rayakan Status Baru Pakai Cara Unik
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Detik-Detik Ariana Grande Diserang Penggemar saat Promo Film Wicked di Singapura
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Buka Peluang Damai, Erika Carlina Hanya Ingin DJ Panda Tulus Akui Kesalahan
-
Profil Maipa Khalifah, Sosok Ibu Pengganti Ruben Onsu yang Terpisah Selama 40 Tahun
-
5 Drakor di Disney+ Tahun Depan, Wajib Masuk Daftar karena Ada Bae Suzy dan Kim Seon Ho
-
Sinopsis Made in Korea, Drakor Comeback Hyun Bin di Disney Plus Hotstar
-
4 Fakta Remake 'My Wife is A Gangster', SinemArt Hadirkan 'Bini Gue Preman'
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Reza Arap Lamar Lula Lahfah? Bakal Nikah Beda Agama
-
Review Now You See Me: Now You Don't, Reuni Horsemen yang Kurang Greget