Suara.com - Gisella Anastasia mengajak putrinya, Gempita Nora Marten untuk pergi berlibur bersama. Dia memilih Singapura menghabiskan hanya berdua dengan buah hatinya.
Dia pun membagikan foto saat bersama dengan putri semata wayangnya itu di instagram pribadinya. Wajah ceria ibu dan anak itu sangat terlihat jelas.
Seperti apa momen Gisella Anastasia dan Gempi liburan di Singapura. Berikut rangkumannya:
1. Liburan Selama 3 Hari 2 Malam
Gisel dan Gempi selama 3 hari 2 malam di Singapura menghabiskan waktu berduaan. Dari jalan-jalan hingga hanya seru-seruan di hotel. Gisel mengaku kalau makin bisa tahu sikap Gempi yang ternyata punya sisi manisnya.
2. Gempi Sudah Tidak Manja Lagi
Menurut mantan istri Gading Marten ini, Gempi ketika hanya berdua dengannya mendadak menjadi penurut dan tidak manja. "Mendadak jadi lebih nurut. Mau bantuin bawa barang barang yang banyak banget (hasil belanjaan dia sendiri), makan juga pinter nggak manja lagi. Lov deh pokoknya," beber Gisel bangga.
3. Gempi Bukan Anak Kecil Lagi
Gisel pun memuji anaknya yang semakin dewasa. Dia bahkan menyebut Gempi anak kecil yang bukan anak kecil lagi. Gemes banget! Mana Gempi makin cantik dan pintar ya.
Baca Juga: Jenazah yang Ditemukan Kepolisian Singapura Adalah Warga Lombok Bernama Lalu Ahmat Sapii
4. Naik Kendaraan Umum
Di Singapura, Gempi juga tak masalah diajak naik kendaraan umum seperti kereta nih. Benar-benar liburan yang seru.
5. Semakin Dekat dengan Anak
Kata Gisel, Gempi senang karena bisa berduaan dengan mamanya saja. Namun ada perasaan tertekan. "Karena biasa kalau ada yang bantuin bisa manja giliran sama mama nggak bisa manjaa. Lucu banget dia antara hepi tapi juga sedikit tertekan seperti logo Kumon katanya," curhat Gempi.
Gisel merasa jadi lebih dekat dengan Gempi karena bisa pergi berduaan saja nih. Terlihat Gisel sangat menikmati perjalanan bersama putrinya itu.
Gimana setelah lihat momen Gisella Anastasia dan Gempi liburan di Singapura? Seru dan sepertinya harus dicoba bunda-bunda yang pekerja seperti Gisel.
Berita Terkait
-
Liburan Hemat ke Bandung? Ini 4 Hotel Kapsul Nyaman dan Strategis
-
Reza Arap Panik Selamat Diri dari Kebakaran Resor, Bisa-bisanya Ada yang Minta Foto
-
Desta Recreat Foto Liburan Bareng Natasha Rizky dan Anak-Anak, Rumor Rujuk Menguat
-
Dituduh Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Dibanding Sama Gala, Fuji Beri Balasan Menohok
-
520 Ribu Penumpang Pesawat Diperkirakan Pulang Liburan Nataru Hari Ini
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z