Suara.com - Artis sekaligus komedian Ncess Nabati angkat bicara soal rumor terkena stroke. Dia memastikan bahwa kondisinya baik-baik saja.
"Nggak ada nggak ada, itu mamah aku sampe nelpon kemaren. Nggak ada apa-apa sih, buktinya aku masih cantik," katanya saat tampil di Pagi Pagi Ambyar pada Jumat (24/6/2022).
Bukan cuma itu saja, pemain sitkom OB OK ini membantah tudingan sampai dilarikan ke rumah sakit.
"Nggak ada sih (dilarikan ke rumah sakit). Itu nggak bener," ucap Ncess Nabati.
Namun begitu, Ncess Nabati tidak memungkiri kondisinya sempat tidak membaik ketika syuting program kuliner bersama Dimas Beck.
"Aku pernah di syuting di segmen terakhir, makanannya emang gokil, makan seafood di Pluit. Gue bilang, Dim kok gue nggak bisa ngomong, gue nggak bisa nengok. Tiba-tiba syutingnya berhenti," terang Ncess Nabati.
"Pas dicek emang tensi aku tinggi sampai 170. Makanya aku aware dan sekarang lebih sering olahraga," imbuhnya lagi.
Hanya saja dia menegaskan tidak sampai stroke.
"Mungkin orang sering ngelihat aku makan gokil, jadi mungkin orang agak khawatir," bebernya.
Baca Juga: Revi Mariska Mau Ubah Imej: Dulu Gila Sekarang Waras
Terlepas dari itu, Lelaki 32 tahun ini tidak mau ambil tindakan hukum terhadap orang yang menyebarkan rumor tentang stroke dirinya.
"Yah nggak tahu yah, semoga yang memberitakan sehat wal afiat. Tapi nggak apa-apalah sesuatu itu nggak usah dibesar-besarkan," tandas Ncess Nabati.
Berita Terkait
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara