Suara.com - Kabar kurang sedap berembus dari rumah tangga Tegar Septian dan Sarah Sheika. Pelantun lagu “Aku yang dulu bukanlah yang sekarang” itu menyatakan bahwa saat ini dirinya telah dirundung kesedihan.
Sebab rumah tangganya kandas di tengah jalan. Setelah menikah dengan istrinya, Sarah Sheika pada 2020 yang lalu, perjalanan dirinya membina rumah tangga dengan Sarah makin memburuk sehingga membuatnya depresi.
Berikut fakta perpisahan Tegar Septian dan sang istri, Sarah Sheika.
1. Tegar Septian unggah berita perpisahannya di Instastory
Cowok yang terkenal dengan lagu “Aku yang dulu bukanlah yang sekarang” menggunggah pemberitahuan perceraian dengan Sarah kepada para penggemernya di Instastory miliknya.
Dalam unggahannya Septian menyebutkan bahwa dirinya sudah tidak bersama lagi dengan istrinya, Sarah Sheika dan ia pun berjanji tidak akan mengulangi kehidupan yang seperti sekarang ini.
"Udah temen-temen aku udah nggak sama sarah lagi, aku udah terlalu capek dan aku janji nggak mau terulang lagi seperti ini," tulis Tegar Septian melalui Instagram Story pada Senin (27/6/2022).
2. Tegar mengaku dirinya bukan manusia yang sempurna
Dalam kesempatan yang sama, Septian pun meminta maaf kepada apara penggemarnya atas keputusan yang telah ia perbuat.
Baca Juga: Tegar Septian Mengaku Pusing, Stres Hingga Kesulitan Keuangan, Isyaratkan Berpisah dari Istri
Ia pun mengakui jika dirinya bukanlah pribadi yang sempurna. "Dan maaf juga aku memang manusia yang nggak perfect. Kalo kalian mau tau, aku bener-bener pusing dan stres mikirin urusan ini ini itu," ujar Tegar Septian.
3. Tegar tak ungkap sebab perceraian
Meski suda menyatakan suda berpisah dengan istrinya, Sarah Sheika, Tegar enggan mengungkapkan peristiwa yang sebenarnya sehingga ia bercerai dengan istrinya itu.
Meski tak ungkapkan penyebab perceraian, Tegar mengaku kalau dirinya bosan berada terus di rumah. Masalah keuangan yang ia alami semakin membuat dirinya depresi.
"Dan kalian harus tau aku selalu di rumah ajah terus. Jujur aku orang yang nggak betah di rumah. Aku sampe kurus banyak pikiran. Uang ajah susah mau cari, di situlah aku bener-bener depresi," katanya di Instagram Story.
4. Tak ingin lagi dikaitkan sengan Sarah Sheika
Berita Terkait
-
Tegar Septian Mengaku Pusing, Stres Hingga Kesulitan Keuangan, Isyaratkan Berpisah dari Istri
-
Tegar Septian Curhat Pisah dengan Istri, Singgung soal Uang: Di situlah Bener-bener Depresi
-
Tegar Septian Tegaskan Pisah dari Istri, Depresi karena Masalah Ekonomi: Uang Susah Dicari
-
Lama Menghilang Setelah Dikabarkan Ngamen Lagi, Tegar Septian Ternyata Mengadu Nasib di Malaysia
-
5 Artis Mantan Pengamen yang Sukses di Dunia Hiburan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?
-
Alasan Jule Lepas Jilbab, Bukan Karena Masalah Rumah Tangga
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah