Suara.com - Artis sekaligus musisi Maia Estianty ramai disalahkan atas kisruh rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher. Perceraian suami istri itu diduga kuat terjadi lantaran podcast Maia Estianty bersama Putri Delina viral.
Postingan terbaru ibu Al Ghazali ini di Instagram pun langsung banjir komentar. Mereka menuntut Maia Estianty tanggung jawab.
"Selesaikan bunda apa yang sudah diperbuat bagaimana cara meluruskannya," ujar @dhyta_glow.
"Semua bermula dari podcast sini ada rumah tangga yang hancur," timpal @aliinn.10.
"Secara tidak langsung menjebatani rusaknya rumah tangga orang lain. Demi cuan ya bund," imbuh @is_random78.
"Selamat ya bun, karena berhasil membuat seorang mualaf menjadi janda," sambung @dheny.ajha.
Namun begitu, ada juga netizen yang membela Maia Estianty.
"Namanya podcast pasti ada tanya jawablah antara yang punya sama bintang tamunya. Ngapain pada nyalahin bunda Maia," tulis @fithpattimura.
Seperti diketahui, Nathalie Holscher resmi menggugat cerai Sule ke Pengadilan Agama Cikarang. Di situ, dia menuntut cerai, hak asuh hingga nafkah anak.
Baca Juga: Manggung Usai Sule Digugat Cerai, Rizky Febian Bahas Arti Cinta dan Penyesalan
Konflik bermula setelah curhatan Putri Delina di podcast Maia Estianty viral. Anak Sule ini mengaku kesepian dan menyebut Nathalie Holscher tidak pernah meminta maaf kepadanya.
Permintaan maaf ini berkaitan atas aksi Nathalie Holscher yang minggat dari rumah pada 2021. Putri Delina menyebut insiden itu membuat dirinya dibully netizen.
Setelah kejadian podcast ini, Nathalie Holscher memilih keluar dari rumah Sule. Dia mengatakan bahwa sang suami tidak bisa menjadi penengah antara dirinya dengan Putri Delina.
Tag
Berita Terkait
-
Sule Disebut Ingin Menikah Lagi dengan DJ, Mahalini Refleks Nyebut!
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings