Suara.com - Putus hubungan tak lantas membuat selebritis ini bertengkar maupun bermusuhan dengan mantan pasangannya. Bahkan tak jarang mereka terlihat akur dan berteman pasca putus.
Sebut saja hubungan antara Yuni Shara dan Raffi Ahmad. Meskipun tak sampai pelaminan, keduanya masih menjalin hubungan baik sampai sekarang.
Selain mereka, masih ada selebritis lainnya loh. Siapa saja? Ini dia.
1. Ivan Gunawan dan Rossa
Rossa pernah berpacaran dengan Ivan Gunawan. Kendati sudah putus, keduanya memutuskan bersahabatan sampai sekarang. Buktinya, Ivan Gunawan yang membuatkan kebaya untuk pernikahan Rossa.
2. Gading Marten dan Gisella Anastasia
Berikutnya ada Gading Marten dan Gisella Anastasia. Perceraian tidak membuat mantan suami istri itu putus komunikasi.
Bahkan Gading Marten dan Gisella Anastasia tetap kompak khususnya untuk putri semata wayang mereka, Gempita Nora Marten.
3. Stefan William dan Natasha Wilona
Baca Juga: Tasya Farasya Umumkan Hamil Anak Kedua
Stefan William dan Natasha Wilona juga masih berhubungan baik setelah putus. Mereka pun tak sungkan beradegan mesra walau sudah berstatus mantan pacar.
4. Chika Jessica dan Dwi Andhika
Chika Jessica dan Dwi Andhika masih bersahabat sampai sekarang. Padahal mereka sudah lama putus loh.
5. El Rumi dan Marsha Aruan
Tak ketinggalan ada El Rumi dan Marsha Aruan. Keduanya sempat menjalin hubungan asmara yang cukup lama.
Sayangnya, mereka memutuskan buat putus lantaran beda agama. Kendati begitu, bukan berarti hubungan El Rumi dan Marsha Aruan merenggang.
Tag
Berita Terkait
-
Selain Raisa dan Hamish Daud, 4 Artis Juga Jalani Co-Parenting untuk Jaga Psikologis Anak
-
Dicibir Terlalu Seksi, Denada Balas Telak: Saya Rapper Sejak SMP Ini Bukan Gaya Baru!
-
Raffi Ahmad Keceplosan, Ungkap Sosok Lelaki di Samping Rossa
-
Isi Surat Wasiat Rossa Terungkap, Warisannya Tak Cuma buat Anak
-
Dustin Tiffani Jadi Korban Penipuan, Pelaku Diduga Sosok Terkenal di Industri Hiburan
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Profil Yesaya Abraham Pemeran Trian di Sinetron Beri Cinta Waktu, Sudah Punya Pacar?
-
Klarifikasi Jule Lebih Banyak Sebut Brand Ketimbang Suami: Dia Lebih Takut Kehilangan Job
-
Gandeng Tangan Anak Kecil, Postingan Irwan Mussry Bak Kasih Kode: Anak atau Cucu?
-
Muncul Isu Liar Jule Pernah Nikah sebelum dengan Na Daehoon
-
Gebrakan Ultah ke-6, Podcast Ancur Siap 'Invasi' Dunia Animasi Lewat Proyek Pasukan Hampa Udara!
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Ananta Rispo Tampil Sendiri di Film Ketok Mejik, Ungkap Alasan Hindari Proyek Bertiga dengan GJLS
-
Fakta Film Abadi Nan Jaya, Zombie Lokal yang Terinspirasi dari Kantong Semar
-
Momen Paling Horor Luna Maya Saat Syuting Suzzanna, Bukan Perkara Lawan Setan!
-
Sinopsis Sentimental Value, Drama Keluarga Penuh Luka yang Menggugah Emosi