Suara.com - Komedian Sule dipastikan tak hadir di sidang cerai perdananya dengan Nathalie Holscher di Pengadilan Agama Cikarang, Rabu (20/7/2022).
"Kemungkinan besar belum hadir," ujar kuasa hukum Sule, Bahyuni.
Bahyuni menerangkan, Sule memilih tidak hadir untuk memberi waktu ke pengadilan menentukan hakim mediator.
"Kan masih menunggu hakim mediatornya dulu," kata Bahyuni.
Berbicara lebih lanjut tentang gugatan cerai Nathalie Holscher, Sule yang diwakili Bahyuni menegaskan bahwa ia masih menghendaki mediasi dengan sang istri.
"Upaya itu tetap akan dilakukan. Ya kami cari yang terbaik dari kedua belah pihak. Kang Sule ingin hidup damai sejahtera, berkeluarga, sakinah mawaddah warahmah," ujar Bahyuni.
Namun bila mediasi dengan Nathalie Holscher menemui jalan buntu, Sule siap mematuhi hasil dan menghormati proses selanjutnya.
"Nanti hasilnya seperti apa, akan kami ikuti sesuai dengan ketentuan hukum yang ada," ucap Bahyuni.
Masalah rumah tangga yang tak kunjung selesai membuat Nathalie Holscher mendaftarkan gugatan cerai terhadap Sule.
Lewat kuasa hukumnya, Nathalie Holscher mendaftarkan gugatan cerai melalui sistem e-court Pengadilan Agama Cikarang pada 3 Juli 2022. Oleh pengadilan, gugatan Nathalie diverifikasi pada 5 Juli 2022 dengan nomor register 2145/Pdt.G/2022/PA.Cikarang.
Berbeda dari Sule, Nathalie Holscher sudah dipastikan hadir di sidang hari ini.
Berita Terkait
-
Teddy Pardiyana Sudah Tak Sabar, Sule Baru Berikan Jatah Warisan Bintang Saat Usia 17 Tahun
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Dituding Nathalie Holscher Lupakan Adzam, Sule: Dia Cuma Gimik
-
Teddy Pardiyana Minta Jatah Warisan Bintang, Sule Kasih Respons Menohok: Kerja!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Gaeko Dynamic Duo Akhiri Pernikahan dengan Kim Su Mi Setelah 15 Tahun
-
6 Artis Wanita Kuliah di Australia, Terbaru Amel Carla Bakal Lanjut S2
-
Bangkitkan Gairah Musik Anak, Iva Deivanna Tuai Pujian Lewat Single Sisa Waktu Senja
-
Belum Tayang, Film Na Willa Karya Ryan Adriandhy Diserang Buzzer Danur
-
5 Prediksi Nominasi Best Actress Oscar 2026, Bersaing Ketat!
-
Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? Diklaim Drama Religi yang Tak Lebay
-
5 Fakta Menarik Drakor No Tail to Tell yang Dibintangi Kim Hye Yoon
-
Bikin Panik, Pevita Pearce Salah Sangka Bunyi Token Listrik Dikira Bom
-
Resmi Cerai, Viral Ridwan Kamil Asyik Main Padel di Bali
-
Pacaran Beneran, Jerome Kurnia Ngaku Baru Ciuman dengan Nadya Arina demi Film Penerbangan Terakhir