Suara.com - Rhoma Irama sempat membuat konten digital bersama Ahmad Dhani di tahun 2020. Di sela perbincangan, Rhoma Irama berbagi cerita tentang Mulan Jameela kepada Ahmad Dhani.
"Saya ada cerita tentang Mulan," ujar Rhoma Irama, dikutip Minggu (24/7/2022).
Rhoma Irama kemudian membeberkan kisah tentang Mulan Jameela yang pernah ia alami. Di masa lalu, Rhoma pernah diminta berduet dengan Mulan Jameela di acara televisi.
"Waktu itu kan ada rencana duet di MNCTV. Mereka minta, 'Pak Haji, ini dong sama Mulan, duet'," kisah Rhoma Irama.
Yang mengejutkan, Rhoma Irama berani blak-blakan di depan Ahmad Dhani bahwa ia menolak tawaran berduet dengan Mulan Jameela.
"Waktu itu saya kaget. Dia kan rocker. Terus saya bilang, 'Waduh, sorry nih, nggak nyambung sama Soneta'," kenang Rhoma Irama.
Selain berbeda aliran musik, Mulan Jameela saat itu masih berani tampil seksi. Sedang Rhoma Irama dikenal sebagai pribadi yang menentang kebiasaan perempuan mengumbar lekuk tubuh.
"Saya bilang, 'Ada kostum lain nggak?'," tutur Rhoma Irama.
Rhoma Irama ketika itu bahkan juga menegur Ahmad Dhani secara tidak langsung untuk meminta istrinya tampil lebih tertutup saat manggung.
Baca Juga: Apa Itu Sidang Asal Usul Anak yang Dijalani Ahmad Dhani dan Mulan Jameela?
"Kasih tahu sama Dhani ye, bikinin pakaian yang khusus gitu," ucap Rhoma Irama.
Tapi kini, Mulan Jameela sendiri sudah berhijrah dan memutuskan buat tampil pakai kerudung.
Berita Terkait
-
Rhoma Irama Sentil Pemerintah soal Minimnya Dukungan Industri Kreatif
-
Curhatan Samuel Christ Soal Istri Suka Bangun Siang Disorot, Langsung Klarifikasi Setelah Viral
-
Sentil Pemerintah di DPR, Rhoma Irama Jadikan Demam Korea Cermin Sukses Industri Kreatif
-
Dul Tetap Kalem di Tengah Gosip Perceraian Ahmad Dhani dan Mulan Jameela
-
Dul Jaelani Respons soal Rumor Rumah Tangga Ahmad Dhani: Jarang Baca Gosip
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Rujuk, Fahmi Bo Bakal Menikahi Mantan Istrinya Besok
-
Kupas Tuntas Konser The 1/9 Tour by eaJ di Jakarta: Musik, Empati, dan Energi
-
Ritual Belphegor di Depan Pohon Pisang: Rangkul Mitos Lokal Tanah Jawa
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
Dapat Penghargaan TikTok Awards, Jennifer Coppen: Halo Haters, Aku Akan Terus Bersinar!
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib