Suara.com - Al Ghazali sedang jadi sorotan warganet. Tabiatnya disorot gara-gara mengunggah foto Maia Estianty di Instagram.
Sorotan terhadap Al Ghazali bermula ketika Al Ghazali memilih menampilkan foto Maia Estianty di Instagram ketimbang pose dirinya sendiri. Padahal, ia bisa saja mengunggah foto lain dari bagian perjalanan liburan keluarga ke Amerika Serikat.
Dalam unggahannya, Al Ghazali menampilkan foto Maia Estianty yang sedang berpose di sebelah teropong. Sang produser musik terlihat anggun dengan busana corak kulit macan yang ia pakai.
Tak hanya memamerkan kecantikan sang ibu, Al Ghazali juga menuliskan kalimat menyentuh di bagian caption.
"Kebahagiaan adalah ketika melihat orang tua kita tersenyum bahagia," tulis Al Ghazali pada 16 Agustus 2022.
Hal itu lah yang kemudian membuat tabiat Al Ghazali disorot warganet. Ada yang memuji kedewasaan lelaki 24 tahun lewat caranya menunjukkan kasih sayang pada Maia Estianty.
"Kamu dewasa sekali," ujar akun dewiparwanti.
Ada juga warganet yang menyebut Al Ghazali sebagai contoh anak yang berbakti kepada orang tuanya.
"Selalu berbakti. Doa orang tua selalu teriring untuk anak-anaknya," tutur akun 4gusman.
Baca Juga: Lebih Sering Disuruh Nyanyi, Lyodra Ginting Tak Tahu Rasanya Jadi Peserta Lomba 17 Agustus
Beberapa warganet juga menyoroti bagaimana cara Al Ghazali menunjukkan kasih sayang ke Maia Estianty.
"Al anak yang baik. Terlihat sangat menyayangi bundanya," kata akun mariatresia.
Tak hanya warganet, Maia Estianty sendiri juga ikut berkomentar di unggahan Al Ghazali. Lewat sebuah tulisan, istri Irwan Mussry menggambarkan betapa hatinya tersentuh lewat aksi sang putra sulung.
"Ah, cintaku," ucap Maia Estianty.
Berita Terkait
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings