Suara.com - Indonesia baru saja merayakan hari kemerdekaan ke-77 tahun. Para artis pun tidak mau melewatkan merayakan acara tersebut dengan mengikuti lomba dan menunggah foto yang bertemakan nasionalisme.
Para artis berfoto menggunakan pakaian khas kemerdekaan, merah putih. Bahkan buah hati mereka tidak ketinggalan mengenakan baju dengan warna tersebut.
Bayi artis yang baru pertama kali merayakan HUT RI tampil super gemas dengan kostum merah putih. Tak cuma pakai kostum saja, ada pula yang ikut serta lomba 17-an, seperti Rayyanza Malik Ahmad.
Penasaran seperti apa gaya bayi artis yang pertama kalinya merayakan kemerdekaan Republik Indonesia? Berikut rangkumannya:
1. Arkhanza Syailendra Andrean
Sylvia Fully mengajak ketiga anaknya merayakan hari kemerdekaan di rumah bersama ketiga anaknya. Ia yang baru 10 hari melahirkan anak ketiganya terlihat menggendong Serenata dan Khanza. Anak ketiganya, Baby Khanza lahir pada (7/8//2022), rupanya Sylvia Fully hamil lagi usai 3 bulan melahirkan anak keduanya. Seperti diketahui, Serenata Jiva Andrean lahir pada (21/7/2021) lalu.
Baby Bible yang dikenal selalu ceria tampil kompak bareng Felicya Angelista di hari kemerdekaan. Mereka mengenakan baju motif stripes warna merah putih. Bible yang belum genap berusia 1 tahun tampak antusias melihat kemeriahan yang ada di sekitarnya.
Baca Juga: Kompak Bareng Suami, Intip Gaya Annisa Pohan Rayakan Kemerdekaan Pakai Adat Bali
Putri pertama Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara, Baby Djiwa memakai dress merah saat menemani orang tuanya merayakan HUT RI. Bahkan Djiwa juga sudah diajak melihat Pillow Fight agar kelak bisa ikut bermain. Untuk saat ini, Djiwa baru bisa memegang bambunya saja dan belum bisa ikut bermain.
Putri pertama Ria Ricis dan Teuku Ryan yang dipanggil Moana pun tak mau ketinggalan. Bayi gemas satu ini begitu menggemaskan dengan dress dan topi warna merah. Wajahnya jadi super imut dengan kacamata hitam yang dipakainya.
Nathalie Holscher mengenakan busana kembaran dengan putra semata wayangnya Adzam Adriansyah Sutisna untuk menyambut hari kemerdekaan. Ibu dan anak yang selalu kompak ini tersenyum manis ke arah kamera. Senyum Nathalie juga terlihat jauh keih cerah ketika bersama dengan Adzam.
6. Ameena Hanna Nur Atta
Tag
Berita Terkait
-
Profil Richard Refanov, Atlet Berprestasi yang Diduga Pacar Baru Nathalie Holscher
-
Kontroversial! Mahasiswa Diskorsing Usai Rencanakan Diskusi 'Soeharto Bukan Pahlawan' di Kampus
-
Kemeriahan Karnaval SD Muhammadiyah Belik: Tampilkan Kreativitas, Pakaian Adat, dan Profesi
-
Totalitas Tanpa Batas, Peserta Lomba Azan Pingsan usai Tarik Suara di Nada Tinggi
-
Lomba 17-an Bareng Raffi Ahmad, Rafathar Dituding Tak Sopan Pada Orang Tua
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami
-
Pro Kontra Aksi Pasha Ungu 'Semprot' Veronica Tan di Rapat DPR, sampai Dituding Cari Panggung
-
Pekerjaan Rully Anggi Akbar yang Dituntut Cerai Boiyen
-
Profil Afan DA 5, Pedangdut yang Disebut Dewi Perssik Minta Bayaran Serupa Lesti Kejora
-
Jennifer Coppen Santai Ungkit Kecelakaan Dali Wassink, Ucapannya Dianggap Kelewatan
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah