Suara.com - Agnez Mo dikabarkan mualaf. Rumor ini mencuat menyusul beredarnya foto penyanyi tersebut tampil dengan hijab kuning.
Setelah ditelusuri, kabar tersebut dipastikan menyesatkan alias hoaks. Seorang warganet di Twitter juga unggah video Agnez yang sedang memamerkan kalung salib.
Kabar dari Agnez Mo ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment Suara.com pada Jumat (26/8/2022). Lainnya ada berita soal respons Angel Lelga dilaporkan Deolipa Yumara hingga karyawan Raffi Ahmad keramas sebelum ketemu Anya Geraldine.
Ingin tahu lebih lengkap dari berita-berita tersebut? Simak berikut ini.
1. VIDEO Klarifikasi Agnez Mo Usai Ramai Dikabarkan Mualaf dan Berhijab
Agnes Monica alias Agnez Mo ramai diberitakan menjadi mualaf. Kabar ini berhembus usai foto pelantun "Matahariku" itu mengenakan jilbab kuning viral di media sosial sejak 20 Agustus 2022.
Isu Agnez Mo mualaf juga makin gencar mengingat pacar dari pelantun "Jera" ini, Adam Rosyadi beragama Islam. Inilah yang akhirnya membuat publik gencar berspekulasi mengenai keyakinan baru mantan penyanyi cilik tersebut.
2. Salah Tingkah Dipuji, Lucinta Luna Goda Ari Wibowo Sambil Meremas Tangannya: Semua Demi Kamu Mas
Baca Juga: Agnez Mo Jawab Isu Mualaf: Yesus Adalah Juru Selamatku
Artis transpuan Lucinta Luna mendapatkan pujian dari Ari Wibowo ihwal kepribadiannya yang sabar. Momen ini terjadi saat keduanya jadi bintang tamu acara Brownis Trans TV beberapa waktu lalu.
Bermula dari pertanyaan host Ayu Ting Ting soal bagian mana dari wajah Lucinta Luna yang menurut Ivan Gunawan paling bagus usai jalani serangkaian operasi plastik. Ketika Ivan memberi pendapatnya, Ari Wibowo ikut berkomentar.
3. Deolipa Yumara Laporkan Kasus Penggelapan Rp 6 Miliar, Angel Lelga Merespons: Cinta Ditolak, Banci Bertindak
Angel Lelga dilaporkan mantan pengacaranya, Deolipa Yumara ke Polres Jakarta Selatan. Laporan ini terkait dugaan penipuan dan penggelapan uang senilai Rp 6 miliar.
Angel Lelga yang saat ini mengaku sedang berada di luar negeri kembali buka suara. Dia menyinggung Deolipa yang sebelumnya mengeklaim dirinya sebagai pengacara nomor satu di Indonesia.
Berita Terkait
- 
            
              Review Film Shutter: Ada Setan di Foto yang Meneror Lewat Dosa Masa Lalu
 - 
            
              Tinggal di Amerika, Agnez Mo Pamer Leher Merah Bekas Kerokan
 - 
            
              Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
 - 
            
              Anya Geraldine Buka Kisah Lama, Nyaris Jadi Korban Pelecehan Seksual saat SMP
 - 
            
              Pengalaman Mengerikan Anya Geraldine, Lihat Raganya Sendiri Masih Tidur di Kasur
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
 - 
            
              Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
 - 
            
              Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
 - 
            
              Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
 - 
            
              Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
 - 
            
              Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
 - 
            
              Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
 - 
            
              Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
 - 
            
              Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika
 - 
            
              Beda Perlakuan Hotman Paris ke Raisa Vs Sabrina Alatas Jadi Gunjingan