Suara.com - Bintang film Miracle In Cell No 7 memberikan kejutan di kawasan Dukuh Atas, Jakarta Pusat, tempat yang menjadi ikon Citayam Fashion Week. Bersama 500 orang berseragam narapidana, mereka menyanyikan "Balon Udara" yang menjadi soundtrack film.
Para artis di antaranya Vino G Bastian, Indro Warkop, Tora Sudiro, Indra Jegel, Rigen, Bryan Domani hingga Mawar de Jongh. Mereka secara kolosal tampil membaur dengan warga sekitar.
Vino G Bastian yang pada dasarnya bukan penyanyi sempat merasa ragu. Namun, karena lagu yang diciptakan Ade Omar, ia percaya diri tampil.
"Lagunya fun banget, jadi asyik lah," kata Vino G Bastian, Jumat (26/8/2022).
Bila Vino G Bastian masih ragu, beda halnya dengan Tora Sudiro. Suami Mieke Amalia ini sama sekali tidak gugup, ia bahkan merasa seperti nostalgia.
Mengingat antara dirinya, Indro Warkop dan Vino G Bastian pernah terlibat proyek film Warkop DKI Reborn.
"Waktu film Warkop kami juga bersama-sama isi soundtrack. Jadi lebih ke nostalgia aja," ujar Tora Sudiro.
Sebelum membuat video klip "Balon Udara", film Miracle In Cell No.7 juga merilis soundtrack lainnya, "Andaikan Kau Datang". Lagu ini dinyanyikan secara halus oleh Andmesh Kamaleng.
Sebagai informasi, Miracle In Cell No 7 merupakan film adaptasi dari Korea Selatan dengan judul serupa.
Baca Juga: Andmesh Kamaleng Sampai Kenang Almarhum Ayah Demi Isi Soundtrack Film
Film ini menceritakan tentang kisah seorang ayah yang dituduh melakukan tindak kejahatan dan akhirnya diseret ke dalam penjara.
Berita Terkait
-
Film Lupa Daratan Bikin Vino G. Bastian Lupa Cara Akting, Masa Sih?
-
Akui Capek Syuting Film, Apa yang Bikin Desta Terima Tawaran Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn?
-
Desta Bakal Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn, Awalnya Dihubungi Anak Indro
-
Review Film Shutter: Ada Setan di Foto yang Meneror Lewat Dosa Masa Lalu
-
Sinopsis Shutter, Adaptasi Film Horor Thailand Tayang 30 Oktober 2025
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
Terkini
-
Heboh 'Sister Hong' Versi Lombok, MUA Pria Nyamar Jadi Wanita Berhijab Demi Kelabui Klien
-
Dharmendra Dilarikan ke RS, Kondisi Terkini Sang Legenda Bollywood yang Bikin Khawatir
-
Seringai Siap Lunasi 'Utang' ke Mendiang Ricky Siahaan Lewat Album Baru
-
11 Tahun Berlalu, Sarwendah Bongkar Alasan Dulu Diminta Bayi Tabung Meski Rahimnya Baik
-
Aktor Aliff Ali Dilaporkan Polisi oleh Istri Sah Usai Diduga Menikah Lagi Tanpa Izin
-
Takut Kejadian Bak Sinetron, Delon Thamrin Tetapkan Syarat Ini Sebelum Adopsi Anak
-
Ahmad Dhani Sebut Sistem Royalti Blanket License Rawan Korupsi, Yakin Ada Orang LMK Bakal Dipenjara
-
Tega! DJ Bravy Ngaku Selingkuh Tepat Beberapa Minggu Sebelum Erika Carlina Melahirkan
-
Cerita Fedi Nuril Dituntut Pakai Karinding Buat 'Panggil' Qorin, Sampai Undang Guru Khusus
-
Falcon Pictures Siap Garap Film Waluh Kukus, Diangkat dari Kisah Viral di X yang Bikin Haru