Suara.com - Marissya Icha santer dikabarkan melepas hijab. Rumor itu dipicu karena penampilannya dengan wig berwarna blonde.
Kabar Marissya Icha membuat sahabat almarhumah Vanessa Angel ini meradang. Ia memberikan klarifikasi terkait penggunaan wig di media sosial.
"(Penampilan) ini setelah konten aku dengan Violenza di YouTube," kata Marissya Icha di Tik Tok, Jumat (2/9/2022).
Marissya Icha mengatakan, penggunaan wigya juga atas permintaan warganet. Sebab katanya, ada komentar yang menginginkan ia dan Violenza bertukar jiwa.
"Vio pakai kerudung, aku kan nggak bisa lepas hijab, mau nggak mau pakai wig," jelas Marissya Icha.
Meski dalam pernyataannya tidak melepas hijab, namun warganet bertanya-tanya soal leher yang terlihat. Kalaupun masih mengenakan jilbab sebagai dalaman wig, seharusnya bagian tersebut tidak tampak.
"Lehernya kelihatan itu," tulis @mystory.
"Telinganya aja kelihatan, gimana palai dalaman ciput. Lehernya juga kelihatan," sahut @indahluphilupishop.
"Kak Icha ini pakai ciput yang lehernya ketutup nggak sih?" tanya @i.wisnu.s.
Baca Juga: Aksi Marissya Icha Diduga Lepas Hijab Tuai Atensi, Dibilang Mirip Lucinta Luna
Sayangnya sejumlah komentar netizen tersebut tidak mendapat respons dari Marissya Icha.
Tag
Berita Terkait
-
Disentil Suka Ikut Nimbrung, Apa Jabatan Marissya Icha di Kantor Hukum yang Bela Inara Rusli?
-
4 Hari Lalu Jerome Polin Spill Buzzer Pemerintah Bakal Bergerak, Marissya Icha Kini Puji Prabowo
-
Putus Silaturahmi dengan Keluarga Haji Faisal, Marissya Icha Tetap Doakan Gala Sky di Hari Ultah
-
2 Tahun di Penjara, Medina Zein Beberkan Pelajaran Pahit dan Teman yang Sejati
-
Medina Zein Ungkap Kebaikan Raffi Ahmad, Sering Kirimi Uang Waktu di Penjara
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan