Suara.com - Ayu Dewi ditantang untuk memilih salah satu antara suami atau anak untuk dijadikan teman hidup. Dengan tegas, Ayu memilih untuk hidup bersama anak daripada suaminya.
"Anak. Ini disuruh milih kan? Anak," kata Ayu Dewi tegas, dalam konten YouTube Thariq Halilintar yang diunggah baru-baru ini.
Ayu Dewi kemudian menerangkan alasan lebih memilih hidup bersama anak daripada suami. Istri Regi Datau ini merasa pasangannya masih punya peluang berpaling.
"Korek saja bisa diambil orang, apalagi suami. Pasangan tuh kan ada dua katanya, kalau enggak diambil Tuhan ya diambil teman," ucap Ayu Dewi.
Sedang bila bersama anak, Ayu Dewi yakin mereka tidak akan berpaling dari ibunya. Doa juga tak akan putus dari anak seiring mereka beranjak dewasa.
"Kalau anak kan Insya Allah semakin gede terus dan mereka akan mendoakan kita," ujar Ayu Dewi.
Ayu Dewi juga merasa lebih nyaman untuk cerewet ke anak daripada pasangan. Menurutnya, sang suami sudah pasti terganggu dengan sifat semacam itu.
"Minimal kalau anak kan bisa diposesifin, suami kan sudah enggak bisa," tutur Ayu Dewi.
Sedangkan bila cerewet ke anak, Ayu Dewi merasa mereka masih punya rasa takut sehingga mau meladeni kekhawatiran ibunya.
Baca Juga: Tak Izinkan Fuji Pinjam Uang ke Orang Lain, Thariq Halilintar Akui Malu
"Kalau anak tuh masih suka merasa berdosa kalau mamanya telepon tapi enggak diangkat," ucap Ayu Dewi.
Berita Terkait
-
Thariq Halilintar hingga Rezky Aditya Siap Unjuk Gigi di Celebrity Padel Competition 2025
-
4 Daftar Skincare Harian Aaliyah Massaid, Ada yang Harganya Tak Sampai Rp 100 Ribu
-
Ngaku Pernah Insecure, Ayu Dewi & Pevita Pearce Ungkap Rahasia Kecantikan Paripurna di ZAP Fest 2025
-
Heboh Foto Azizah Salsha dan Nadif Makan Bareng, Diduga Terjadi Seminggu sebelum Menjanda
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta