Suara.com - Sule tampaknya bakal menyusul Nathalie Holscher dan Frans Faisal yang dijodoh-jodohkan warganet. Sebab kini, sang komedian tengah merasakan hal serupa dengan pedangdut bernama Sarah Rizkia.
Perjodohan ini bermula saat Sule berjoget sambil diiringi lagu dangdut. Wajahnya tampak datar dengan penampilan kocak mengenakan handuk di kepala.
"Berulang kali," tulis Sule di Instagram, Selasa (27/9/2022).
Lebih dari 950 komentar hadir di postingan Sule, salah satunya Sarah Rizkia. Penyanyi dangdut jebolan D'Academy 3 ini mengomentari tingkah Sule yang berjoget dengan lirik 'berulang kali aku katakan, diriku ini hanyalah seorang biduan'.
"Kirain seorang duda," kata Sarah Rizkia.
Komentar Sarah Rizkia yang sudah mendapat 120 like ini direspons Sule. Dengan singkat, duda lima anak ini menuliskan, "jrit."
Belum diketahui apa maksud dari tulisan Sule. Namun beberapa warganet menjodohkan seniman 45 tahun ini dengan Sarah Rizkia.
"Kang Sule, mudah-mudahan jodoh," tulis @gambar_0412.
"Sarah Rizkia, (Sule) duda kaya," timpal @fepypangestu
Baca Juga: Sule Ngamuk Adiknya Dibilang Mirip Pembantu: Gue Tonjok Lu!
Tag
Berita Terkait
-
Pundi-pundi Fantastis Sule dari TikTok, 1 Jam Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Harian
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
-
Sule Tolak Mentah-mentah Tawaran Politik Dedi Mulyadi: Pilih Tetap Jadi Seniman Penghibur Rakyat!
-
Blak-blakan, Sule Ungkap Pendapatan Fantastis dari Dunia Digital
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron