Suara.com - Isu perselingkuhan Regi Datau, suami Ayu Dewi dengan Denise Chariesta selama empat tahun cukup santer dikabarkan.
Pernyataan Regi Datau mengenai pelakor dan cinta kepada Ayu Dewi empat tahun lalu pun kembali diungkit ke media sosial.
Dalam video tersebut, Regi Datau berpendapat adanya pelakor atau tidak dalam rumah tangga tergantung laki-laki selalu ingat keluarga atau tidak.
"Pelakor? Gimana ya? ya balik ke lakinya. Kalau kita ingat punya anak istri di rumah yang menjadi tanggung jawab kita, yang senantiasa mengharapkan kita, mendoakan kita. Ya Insha Allah cuman sekedar menjadi godaan aja," kata Regi Datau dalam video yang diunggah oleh akun TikTok @xxnxcp, pada Jumat (30/9/2022).
Tak hanya itu, Regi Datau juga sempat berjanji kepada Ayu Dewi untuk tidak tergoda dengan wanita lain. Tetapi, ia memang sempat mengingatkan masalah pelakor ini bisa terjadi bila dirinya yang justru menggoda perempuan lain.
"Aku enggak tergoda, aku enggak tergoda. Ya janji, nggak tergoda. Hanya yang jadi masalah itu kalau aku yang menggoda," ujarnya.
Bahkan, Regi Datau juga sempat menegaskan bahwa dirinya hanya cinta dengan Ayu Dewi, tidak ada perempuan lain.
"Aku nggak mudah naksir. Cinta itu ya cuman cinta. Mencintai itu ya cuma satu lah, ya kamu. Kalau genit ya wajar, kan cowok," ujarnya.
Baca Juga: Denise Chariesta Bela Diri usai Bongkar Ciri-Ciri Selingkuhan: Demi Kebaikan Rumah Tangganya
Berita Terkait
-
Ngaku Pernah Insecure, Ayu Dewi & Pevita Pearce Ungkap Rahasia Kecantikan Paripurna di ZAP Fest 2025
-
Drama Kucing Uya Kuya Makin Panas: Sherina Dipanggil Polisi, Denise Chariesta Ikut 'Nyerang'
-
Denise Chariesta Semprot Sherina Soal Kucing Uya Kuya: Enggak Pas Banget Ngomong Gitu
-
Meski DPR Menyebalkan, Denise Chariesta Iba Nasib Uya Kuya: Dia Korban Hoaks
-
Denise Chariesta Bela Uya Kuya yang Rumahnya Dijarah, Netizen Curiga Ada Udang di Balik Batu?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
Terkini
-
Satu Suara di Parlemen, AKSI dan VISI Kompak Perjuangkan Nasib Pencipta Lagu di Hadapan DPR
-
Dibalik Kerasnya Musik Seringai, Edy Khemod Beberkan Prinsip Anti-Duit yang Bikin Band Awet
-
Rachel Vennya Diduga Puji Erika Carlina 'Ratu Sejati' Usai Putus karena Diselingkuhi
-
Ngenes! Erika Carlina Pernah Ngemis Minta Dinikahi, Padahal DJ Bravy Lagi Selingkuh
-
Heboh Lagi Kabar Jackie Chan Meninggal, Begini Faktanya
-
Bukan Naksir, Hotman Paris Bongkar Alasan Sebenarnya Ajak Raisa ke Kelab Malam
-
Gantikan Iko Uwais, Dion Wiyoko Resmi Perkuat Tim The Actors di Bahkan Voli 3
-
Tak Hanya Harta Gono-gini Rp13 Miliar, Mantan Suami Clara Shinta Berencana Ambil Hak Asuh Anak
-
Terbongkar! Potret Dea 'Sister Hong' Lombok yang Nyamar Jadi MUA Berhijab, Korban Syok dan Lapor MUI
-
Umumkan Putus Hingga Koar-Koar Telah Selingkuhi Erika Carlina, DJ Bravy: Biar Gak Ada Asumsi Liar