Suara.com - Najwa Shihab merayakan ulang tahun pernikahan ke-25 dengan Ibrahim Sjarief Assegaf. Dalam postingan terbaru di Instagram, dia membagikan video perjalanan cintanya dengan sang suami.
Mbak Nana sapaannya ternyata masih menyimpan undangan dan pernak-pernik pernikahannya. Di situ, dia juga memperlihatkan undangan pernikahannya.
Tampak tertulis acara pernikahan itu diadakan pada 11 Oktober 1997 di Wisma Sejahtera, Jakarta. Bukan itu saja, dia juga menunjukkan kertas parkir yang disiapkan buat para tamu.
Lalu ada juga souvenir berupa buku karangan sang ayah, Quraish Shihab yang berjudul Pengantin Al-Quran: Kado Buat Anakku untuk tamu undangan.
Video berdurasi singkat itu juga menampilkan momen akad nikah, resepsi hingga perjalanan Najwa Shihab dan Ibrahim Sjarief Assegaf sampai sekarang.
"11 Oktober 1997. 25 years. Happy silver wedding anniversary @isassegaf," tulis Najwa Shihab sebagai caption.
Tidak menunggu lama, unggahan ini langsung banjir komentar netizen.
"Selamat 25 tahun pernikahan mbak Nana. Btw kok mukanya nggak berubah sih," kata @agusprayogo21.
"Sahabat sejati, semoga selalu hangat penuh cinta kalian semua," timpal @widyacatlady.
Baca Juga: Najwa Shihab Ingatkan untuk Bela Korban dalam Kasus KDRT
"Alhamdulillah. Awet muda dan awet pernikahannya," imbuh @yulidmayasari.
Lalu ada juga yang salah fokus dengan pernikahan Najwa Shihab yang dinilai digelar sangat mewah di masanya.
"Kartu undangan di tahun 97 sudah sebagus itu. Hebat mbak Nana," tutur @d_chow4.
Berita Terkait
-
Najwa Shihab Kenang Tahun Penuh Liku, Siap Menyambut 2026 Lebih Tenang
-
Najwa Shihab Tulis Catatan Personal di Penghujung 2025, Singgung Lelah dan Waktu
-
Terungkap, Ada Nama Kakak Najwa Shihab di Grup Mas Menteri Core Team Nadiem Makarim
-
Momen Haru Najwa Shihab Dihampiri Bocah saat Kunjungi Lokasi Bencana: Kakak Kaya Ya?
-
Momen Haru Bocah Pengungsi di Aceh Tanya Ini, Najwa Shihab Sampai Kaget
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH