Suara.com - Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) sedang menjadi isu hangat beberapa waktu belakangan. Bermula dari laporan Lesti Kejora ke polisi.
Lesti Kejora melaporkan tindakan KDRT yang dilakukan Rizky Billar ke Polres Metro Jakarta Selatan pada 28 September 2022.
Disebutkan bahwa Rizky Billar pernah mencekik, membanting, hingga melempar bola biliar ke Lesti Kejora.
Namun, setelah menjalani pemeriksaan dengan penyidik dan Rizky Billar ditetapkan sebagai tersangka, Lesti Kejora mencabut laporannya serta berdamai dengan sang suami.
Selain Lesti Kejora, berikut 5 artis lain yang juga sempat mengalami KDRT. Tidak semuanya wanita, lho!
1. Dewi Perssik
Dewi Perssik mengaku pernah menjadi korban KDRT suami pertamanya. Meski tidak menyebut nama, warganet menduga yang dimaksud adalah Saipul Jamil.
Dalam siaran langsung Instagram beberapa waktu lalu, Dewi Perssik mengaku dipukul hingga bola mata bagian bawah berdarah. Padahal, saat itu ia masih harus bekerja.
Dewi Perssik tidak melaporkannya ke polisi. Atas saran dari sang ibu, mantan suami Aldi Taher ini memilih untuk bercerai.
Baca Juga: Beda dengan Lesti Kejora, Ini 10 Artis Pilih Cerai Usai Mengalami KDRT dari Suami
2. Nindy Ayunda
Nindy Ayunda resmi bercerai dari Askara Parasady Harsono pada 6 Mei 2021. Mereka telah menikah selama sembilan tahun.
Awal tahun ini terungkap bahwa alasan Nindy Ayunda menceraikan sang mantan suami adalah karena kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).
Kabar itu cukup mengejutkan karena keduanya kerap terlihat mesra di depan publik.
3. Yuni Shara
Yuni Shara pernah mengalami KDRT dari suami pertamanya, Raymond Manthey. Namun, hal ini baru terungkap pada 2019 ketika menjadi bintang tamu podcast Deddy Corbuzier.
Tag
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Ganti Lirik Lagu Madu Tiga Saat Manggung, Buat Maia Estianty?
-
Orang Tua Lesti Kejora di Kampung Kerja Apa? Dipuji Tetap Sederhana meski Anak-Mantu Kaya Raya
-
Gaya Sederhana Ibu Lesti Kejora Naik Angkot Viral, Tas di Pangkuannya Bikin Salfok
-
Berapa Bayaran Pinkan Mambo yang Gantikan Duo Maia di Synchronize? Dulu Tolak Dibayar Rp 100 Juta
-
Yuni Shara Jajan Sambil Jongkok dan Ajak Ngobrol Pedagang, Sikapnya Bikin Salut
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Nostalgia Bareng Lagu-lagu Westlife dan Boyzone, Buka Konser Mariah Carey
-
Momen Langka, Guruh Gipsy Tampil di Synchronize Fest Usai 50 Tahun Vakum
-
Isu Cerai, Warganet Ungkit Lagi Romansa Lama Putri Tanjung dengan Gofar Hilman
-
Setahun Pacaran, El Rumi Lamar Syifa Hadju di Swiss
-
Reino Barack Bikin Masjid di Perumahan Islami, Warganet Langsung Bandingkan dengan Suami Luna Maya
-
Baru Cerai dari Pratama Arhan, Unggahan Azizah Salsha Isyaratkan Move On
-
Eks Karyawan Tuding Ashanty Lakukan Penggelapan Pajak
-
Kantongi Bukti, Sahara Rental Mobil Tuding Yai Mim Pernah Pamer Video Intim dengan Istrinya
-
4 Film dan Drama Korea Terbaru Bae Suzy: Genie, Make a Wish Lagi Trending
-
Taqy Malik soal Tudingan Bangun Masjid di Tanah Sengketa: Setiap Cerita Punya 2 Wajah