Suara.com - Verrell Bramasta dikenal sebagai salah satu artis yang punya keakraban erat dengan Riza Syah. Saking akrabnya, dua aktor ini kerap dipanggil dengan sebutan bromance.
Tapi beberapa momen kebersamaan Verrell Bramasta dengan Riza Syah sempat menuai perhatian lantaran disebut terlalu dekat sebagai sepasang sahabat.
Di media sosial TikTok, video lawas yang menampilkan adegan bromance Verrell Bramasta dengan Riza Syah kembali bermunculan.
Salah satu adegan yang muncul adalah kala Riza Syah ikut duduk di pangukan Verrell Bramasta yang sedang asyik menonton televisi.
Alih-alih mengusirnya, Verrell Bramasta malah mendekap mesra Riza Syah yang duduk di pangkuannya.
Sementara dalam video yang kedua, Verrell Bramasta terlihat tanding bela diri dengan Riza Syah.
Selepas pertandingan, Verrell Bramasta tampak memeluk Riza Syah yang tengah terbaring lemah di arena.
"Beneran ini cuma permainan, pertandingan. Ini tetep brother gua," kata Riza Syah.
Cuplikan unggahan video tersebut viral kembali di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 95 ribu jumlah tayangan.
Baca Juga: 77 Pemuda Ditangkap Pesta Miras, Tangis Pecah di Pelukan Orang Tua
"Kalau di sini, pelukan karena habis gulat," tulis akun TikTok @ikanberenang10, dikutip pada Rabu (19/10/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Sahabat kok begitu," tulis seorang netizen. "Fix bukan sekadar sahabatan," ucap netizen lain. "Pelukannya kayak penuh makna," ujar netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Cium Tangan Rizky Billar, Berakhir dengan Pelukan, Warganet: Seneng Bangeett
-
77 Pemuda Ditangkap Pesta Miras, Tangis Pecah di Pelukan Orang Tua
-
Momen Lesti Billar Pelukan dan Ciuman di Depan Wartawan, Netizen: Menjijaykan Sekali
-
Tes Kepribadian: Sesuatu yang Ada dalam Diri Anda akan Diungkapkan oleh Satu di antara Monyet Berikut, Silahkan Buktikan
-
7 Potret Natasha Wilona Liburan di Korea, Cium Orang yang Disayang sambil Mengenakan Hanbok
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak