Suara.com - Nama Bunda Corla belakangan jadi perhatian banyak orang. Tidak hanya orang biasa, artis tanah air banyak yang suka menonton saat dirinya sedang live.
Akibatnya beberapa artis tanah air tidak segan-segan memberi bunda Corla saweran. Bahkan uang yang diberikan tidak sedikit asal perempuan yang kini menetap di Jerman itu bisa melakukan tantangan yang diberikan.
Lantas siapa saja artis yang kasih uang ke Bunda Corla? Berikut rangkumannya.
1. Atta Halilintar
Baru-baru ini Bunda Corla ditantang oleh Atta Halilintar untuk meneriakan Ashiap di dalam bus dan jalanan Jerman. Aksi Bunda Corla ini ditonton hampir 500 ribu orang.
Karena berhasil melakukan tantangan yang diberikan, suami Aurel Hermansyah ini langsung mengirimkan uang senilai Rp111.111.111 untuk Bunda Corla.
2. Harris Vriza
Sebelum Atta Halilintar, Harris Vriza juga memberikan tantangan yang cukup menghibur untuk Bunda Corla. Dia ditantang bikin yel-yel untuk B Clinic Slimming.
Setelah menjalani tantangan tersebut, Bunda Corla pun ditransfer uang Rp100 juta oleh Harris Vriza.
Baca Juga: Komentari Kasus Nikita Mirzani, Isa Zega Dicibir Warganet: Pansos Terus Tiap Ada yang Viral!
3. Santika Putri Sharavasti
Tantangan Santika Putri Sharavasti untuk Bunda Corla tidak memerlukan tenaga. Bunda Corla hanya perlu mendengarkan lagu OST film horor Kuntilanak, Lingsir Wengi sampai selesai.
Meski sempat ketakutan, Bunda Corla tetap bisa menyelesaikan tantangannya dan mendapatkan Rp100 juta.
4. Maharani Kemala
Maharani Kemala tak mau ketinggalan untuk memberikan tantangan pada Bunda Corla. Crazy Rich Bali itu menantang Bunda Corla untuk joget lagu BLACKPINK sampai musiknya selesai.
Berhasil menyelesaikan tantangannya, Bunda Corla pun mendapat transferan Rp100 juta dari Maharani.
Berita Terkait
-
Viral! Kisah Haru Raihan Diangkat Jadi Anak oleh Bunda Corla
-
Sinopsis Film Mertua Ngeri Kali, Debut Bunda Corla di Layar Lebar
-
Titiek Puspa Meninggal Dunia, Bunda Corla Ngaku Dapat Firasat: Mungkin Ini Tanda
-
Reaksi Adem Bunda Corla soal Ruben Onsu Mualaf: Singgung Dosa yang Lenyap Seketika!
-
Ikuti Percintaan Fuji dan Verrell Bramasta, Bunda Corla Lihat Anak Venna Melinda Tak Serius
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Makna Tersembunyi di Balik Koleksi Baju Anak Celine Dion, Benarkah Demonik?
-
Pementasan Teater Indonesia Kita ke-44 Hadirkan Sindir Keras Si Punya Kuasa Lewat 'Pasien No.1'
-
Rebutan Cowok Berujung di Kantor Polisi, Ekspresi Petugas saat Interogasi Pelajar Disorot
-
Viral Pria Bayar Bagasi Pesawat Lebih Mahal dari Harga Tiket, Ini Penyebabnya
-
Denada Ungkap Peran Satu Artis di Balik Proses Pemulihan Aisha dari Leukemia: One of My Angel
-
Pundi-pundi Fantastis Sule dari TikTok, 1 Jam Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Harian
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Dituduh Hamil Usia 15 Tahun, Pedihnya Cinta Laura Dibully Sampai Benci Diri Sendiri
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4