Drama baru Park Ji Hoon dan Choi Hyun Wook yaitu Weak Hero juga akan tayang bulan depan. Drama berdasarkan webtoon terkenal tentang perjuangan Yeon Si Eun (Park Ji Hoon) melawan kekerasan yang terjadi baik di dalam maupun di luar sekolah ini akan rilis pada 18 November 2022 mendatang.
8. Please Send a Fan Letter (MBC)
Please Send a Fan Letter adalah komedi romantis terbaru MBC tentang aktris yang menghadapi krisis terbesar dalam hidupnya, dan pria yang menjaga perasaan anaknya dengan menulis balasan palsu untuk surat penggemarnya. Drama baru Sooyoung SNSD, Yoon Park, dan Shin Yeon Woo ini akan tayang pada 26 November 2022 nanti.
9. Unlock The Boss (ENA)
Chae Jong Hyeop, Seo Eun Soo, dan Park Sung Woong membintangi drama baru ENA bertajuk Unlock the Boss pada 30 November 2022. Drama yang diangkat dari webtoon ini berkisah tentang Park In Sung (Chae Jong Hyeop), pengangguran yang hidupnya berubah usai menemukan smartphone yang berisi jiwa CEO IT Kim Sun Joo (Park Sung Woong) di dalamnya.
10. Casino (Disney+)
Drama bertabur aktor terkenal yaitu Casino juga akan tayang pada bulan November 2022 nanti di Disney+. Drama yang menggandeng Choi Min Sik dan Son Suk Ku ini menceritakan kisah seorang pria yang menjadi raja kasino setelah mengalami banyak liku-liku kehidupan.
11. I Don't Feel Like Doing Anything (ENA)
Dibintangi oleh Im Siwan dan Seolhyun, I Don’t Feel Like Doing Anything adalah drama baru yang diangkat dari webtoon populer berjudul sama. Kisah tentang orang-orang yang meninggalkan kehidupan perkotaan yang sibuk dan pindah ke kota kecil untuk tidak melakukan apa-apa akan menjadi sorotan di drama ini. Drama ini akan tayang bulan November, tetapi masih menunggu jadwal tayang.
Baca Juga: Song Joong Ki Dikabarkan Diincar Bintangi Film Baru, Ro Ki Wan
Itu dia beberapa drama Korea tayang bulan November 2022 mendatang yang bertabur aktor keren dari Kim Rae Won sampai Song Joong Ki. Jadwal tayang sewaktu-waktu bisa berubah dan ada drama yang belum mengumumkan jadwal tayang, makanya pantau terus informasi selanjutnya ya. Drama apa nih yang paling kamu tunggu?
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Fashion Pria Anti-Boring! 4 Chic Style Song Joong Ki Buat Daily Look
-
Sinopsis dan Fakta Menarik My Youth, Drakor Comeback Song Joong Ki Tayang di Viu Hari Ini
-
Song Joong Ki dan Chun Woo Hee Hidupkan Kembali Cinta Pertama di Drama My Youth
-
Reborn Rich 2 Mulai Produksi, Kisah Lebih Berani dengan Banyak Bintang
-
Reborn Rich Dikonfirmasi Lanjut Season 2, Masih Dibintangi Song Joong Ki?
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Mengenal Justin Trudeau, Pacar Katy Perry yang Punya Darah Indonesia
-
Ayah Aqeela Calista Bukan Orang Sembarangan, Desainer Langganan Keluarga Jokowi, Ini Profilnya
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Ruben Onsu Ngamuk Dituding Sebagai Ayah Gagal
-
Lagi Proses Cerai, Eza Gionino Sepakat Bayar Nafkah Rp25 Juta per Bulan untuk 3 Anak
-
Vestas Perusahaan Apa? Kerja Sama dengan PLN NP, Ternyata Tempat Kerja Salsa Erwina
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi