Suara.com - Kiki Amalia yang telah menjanda 10 tahun dilamar seorang pengusaha bernama Agung Nugraha. Keduanya memutuskan bertunangan meski baru hitungan bulan berkenalan.
Namun di tengah kebahagiaan tersebut, muncul gosip apabila calon suami Kiki Amalia suka menggoda perempuan. Mister Reportase dalam konten YouTube Melaney Ricardo lantas blak-blakan menanyakan gosip itu.
"Beritanya Agung Nugraha gemar menggoda perempuan? tanya Mister Reportase dalam konten yang dibagikan pada Senin (31/10/2022).
"Kalo menggoda wanita, selama saya bujangan, sah-sah aja kan?" jawab Agung Nugraha yang duduk di sisi Kiki Amalia dengan santai.
Melaney Ricardo pun ikut dibuat penasaran. "Kalau gue bilang, justru yang Sunda alus pisan ini tiba-tiba sat set. Mengakui nggak sih Kang (kalo playboy)?" tanya sahabat Kiki Amalia tersebut.
Tak terduga, Agung Nugraha mengakui apabila dulunya suka menggoda wanita. Menurut Agung yang masih bujang di usia nyaris kepala 4, wajar apabila bergonta-ganti pasangan untuk menemukan wanita terbaik.
"Mengakui saya. Pacar ya wajar. Selama puluhan tahun nggak mungkin satu. Sesetia apa yang pacaran puluhan tahun nggak akan ada," kata Agung Nugraha.
Calon suami Kiki Amalia pun tak khawatir apabila ada wanita dari masa lalu yang ingin merusak kebahagiaannya jelang menikahi sang pujaan hati pada 27 November 2022 mendatang.
"Nggak masalah. Aku kan sudah komit ama Kiki. Itu kan masa lalu, yang sudah. Sekarang kan Kiki pilihan aku. Setelah aku menjadi suami Kiki, ya sudah tidak ada yang lain," ujar dia.
Baca Juga: Kiki Amalia Terang-terangan Pernah Curigai Calon Suami
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Kaleidoskop 2024: Artis Melahirkan, Penuh Drama hingga Punya Anak di Usia 42 Tahun
-
Kiki Amalia Buktikan Bisa Hamil dan Melahirkan di Usia 42 Tahun: Tidak Ada yang Mustahil
-
Baru Berusia 30 Hari, Bayi Kiki Amalia Kebanjiran Tawaran Endorsement
-
Cerita Kiki Amalia Hampir Melahirkan di Taksi, Terobos Jalur Busway hingga Ditahan Polisi
-
Hindari Alami Baby Blues, Kiki Amalia Selalu Berzikir
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?