Suara.com - Aktris Arawinda Kirana kembali bersuara soal tuduhan pelakor. Kali ini klarifikasi panjang hadir dari agensinya, Kite Entertainment.
Melalui agensinya, Arawinda Kirana menjelaskan hubungannya dengan suami Amanda Zahra. Klaimnya, hanya untuk talent development.
"Dengan menggunakan alasan sebagai 'nutrisionist-nya', pria tersebut mengajak talent kami makan malam di luar," kata agensi tersebut di Instagram, Selasa (29/11/2022).
Tujuan pertemuan untuk memantau makannya. Arawinda Kirana yang disebut memiliki eating disorder, mengiyakan ajakan pria beristri tersebut.
"Saat bertemu, pria itu bercerita kesedihan mengenai rumah tangga yang hancur. KDRT yang dialami dirinya dan bayinya serta menunjukkan bekas cakar istri," ungkap pihak Arawinda Kirana.
Tapi klarifikasi ini tak membuat warganet simpati pada Arawinda Kirana. Salah satu diantaranya bahkan menemukan kejanggalan atas pertemuan bintang film Yuni ini dengan pria beristri itu.
"HAH? nutritionist and eating disorder? Apa nyambungnya? Maksud gue, eating disorder mana bisa membaik kalau cuma dari pola makan doang," ujar since2000s.
Ia menambahkan, "Padahal faktornya itu ya masalah mental, bukan pure masalah makan doang. Aneh banget sampai mantau clientnya makan."
"Mba, saran aja kalo eating disorder itu ke psikolog. Mentalnya dibenerin," tulis @midlelifecrisis.
Baca Juga: Sembunyi di Balik Agensi, Arawinda Kirana Makin Dirujak: Susah Banget Ngaku Pelakor
"Pernyataan agensi secara nggak langsung bilang 'iya, mereka cheating'. Sementara si talent pernah bikin postingan rumor itu tidak benar. Tidak kompak," kata @nandothok di Twitter.
"Pas tahu dia suami orang, lu berhenti. Bukan malah baper berkelanjutan," kata @dsptln.
"Kalau memang nggak salah, tinggal tepis nggak berhubungan badan sama suami orang. Malah bahas tanktop," ujar @notblganywhere.
Berita Terkait
-
KITE Entertainment Bela Arawinda Kirana soal Rebut Suami Orang Karena Rugi Banyak? Sampai Ngemis Kesempatan Kerja Sama
-
Sembunyi di Balik Agensi, Arawinda Kirana Makin Dirujak: Susah Banget Ngaku Pelakor
-
Arawinda Kirana Akui Jadi Selingkuhan Suami Amanda Zahra, Merasa Susah Lepas karena Godaan dan Rayuannya, Masih Ada Bukti Chat!
-
Chicco Jerikho Dihujat Warganet Gegara Dianggap Bela Pelakor
-
Klarifikasi Agensi: Arawinda Kirana Cuma Jadi Teman Curhat Suami Amanda Zahra, Gak Berhubungan Badan
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah
-
Sakit Borongan, Gejala ISK yang Dibeberkan Lula Lahfah Sebelum Meninggal
-
Reza Arap Tak Kuasa Menahan Diri, Tersungkur di Makam Lula Lahfah dan Ingin Ikut Sang Kekasih
-
Persaingan Best Picture Oscar 2026: 10 Film Unggulan yang Sulit Dikalahkan
-
Viral Surat Medis Nyatakan Penyebab Kematian Lula Lahfah yang Sebenarnya
-
Tangisan Pilu Reza Arap di Pemakaman Lula Lahfah: Kenapa Enggak Dengerin Gue!
-
7 Drama Korea Tayang Februari 2026, Shin Hae Sun sampai Han Ji Min Comeback