Suara.com - Rumah tangga Syahrini dikabarkan sedang retak. Bahkan sang suami, Reino Barack sudah mengajukan gugatan cerai kepada sang istri.
Selain itu ibu mertua Syahrini, Reiko Barack dikabarkan sedang mencari menantu baru untuk menggantikan posisi Syahrini sebagai istri Reino Barack.
Baik Syahrini maupun Reino Barack tidak merespon mengenai isu rumah tangganya yang sedang retak. Namun pelantun lagu Sesuatu itu membantahnya dengan memposting mesra bersama dengan suaminya.
Selain itu Syahrini juga memastikan hubungannya dengan ibu mertuanya dalam kondisi baik. Hal ini bisa dilihat dengan foto kebersamaannya bersama dengan ibu mertuanya.
Selain kondangan bareng, orangtua Reino Barack juga sempat hadir di ulang tahun Syahrini.
Penasaran seperti apa deretan potret Syahrini bersama ibu mertuanya yang kini ramai jadi perbincangan. Berikut rangkumannya.
1. Inilah momen haru ketika Syahrini sungkem mohon doa restu kepada Rosano Barack, ayah Reino Barack yang dikenal sebagai salah satu konglomerat ternama di Indonesia.
2. Dalam momen penuh haru ini, tampak Rosano memeluk menantu kesayangannya ini dengan hangat.
3. Momen ketika Syahrini minta restu dari ibu mertuanya, Reiko Barack, juga terekam kamera.
Baca Juga: Syahrini Diduga Lakukan Penipuan Berkedok Bisnis Kerudung: Banyak Makan Duit Nggak Halal!
4. Ibu mertua Syahrini tersebut selalu mencuri perhatian dengan penampilannya yang bersahaja serta vibe hangat dan perhatian.
5. Namun baru-baru ini ibunda Reino Barack disebut-sebut mengeluh tentang menantunya, yang didengar oleh staf rumah mereka.
6. Menurut cerita dari sosok diduga staf rumah, Reiko Barack kabarnya malu setelah mengetahui masa lalu kelam Syahrini.
7. Masa lalu kelam yang dimaksud adalah kehadiran anak bernama Rekha Stevhira yang diduga buah hati Syahrini jauh sebelum menikah dengan mantan kekasih Luna Maya itu.
8. Bahkan beredar kabar bahwa ibu Reino Barack sudah ancang-ancang mencari calon menantu baru setelah anaknya resmi bercerai dengan Syahrini.
9. Kabarnya proses perceraian Syahrini dan Reino Barack berjalan alot karena permintaan menyangkut harta gono-gini.
Berita Terkait
-
Diduga Istri Baru Gubernur Aceh Mualem Masih Ada Hubungan dengan Syahrini, Siapanya?
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Anak Sering Dicurigai Belum Bisa Jalan, Syahrini Pamer Video Lagi Berlarian
-
7 Penyanyi Putuskan Rehat karena Pita Suara Bermasalah, Terbaru Anji
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami
-
Pro Kontra Aksi Pasha Ungu 'Semprot' Veronica Tan di Rapat DPR, sampai Dituding Cari Panggung
-
Pekerjaan Rully Anggi Akbar yang Dituntut Cerai Boiyen
-
Profil Afan DA 5, Pedangdut yang Disebut Dewi Perssik Minta Bayaran Serupa Lesti Kejora
-
Jennifer Coppen Santai Ungkit Kecelakaan Dali Wassink, Ucapannya Dianggap Kelewatan
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini