Suara.com - Aktor Korea Ji Seung Hyun tengah merayakan ulang tahun ke-41 menurut usia internasional pada hari Senin (19/12/2022).
Di momen yang istimewa ini, yuk kita simak sama-sama beberapa drama terbaru Ji Seung Hyun yang lahir pada 19 Desember 1981 lalu!
1. Team Bulldog: Off-duty Investigation (2020)
Team Bulldog: Off-duty Investigation merupakan drama terbaru Ji Seung Hyun tahun 2020. Drama komedi aksi kejahatan OCN ini berkisah tentang Jin Kang Ho (Cha Tae Hyun), detektif pemarah yang tidak pernah menyerah untuk menangkap penjahat.
2. Hello, Me! (2021)
Hello, Me! adalah drama komedi romantis fantasi tentang Ban Ha Ni (Choi Kang Hee), seorang wanita berusia 37 tahun yang menjadi tidak bersemangat akan cinta, pekerjaan, dan mimpi. Dia kemudian dikunjungi dan dihibur oleh dirinya yang berusia 17 tahun (Lee Re) yang penuh semangat dan tidak takut pada apa pun.
3. You Are My Spring (2021)
You Are My Spring merupakan drama romantis tahun 2021 yang menampilkan Seo Hyun Jin, Kim Dong Wook, Yoon Park, Nam Gyu Ri, Ji Seung Hyun dan lainnya. Seo Hyun Jin memerankan Kang Da Jung, seorang manajer pramutamu hotel yang berusia 34 tahun. Dia terhubung secara rumit dengan Joo Young Do (Kim Dong Wook), seorang psikiater.
4. Why Her? (2022)
Baca Juga: 8 Potret Ji Seung Hyun di Drakor Curtain Call, Perankan Sosok Tajir dan Berkelas
Why Her? adalah drama romantis misteri baru tahun 2022 ini yang dibintangi Seo Hyun Jin sebagai Oh Soo Jae, seorang pengacara berhati dingin, partner termuda di Firma Hukum TK terkemuka, dan jagoan yang diakui semua orang. Hwang In Yeop sebagai Gong Chan, mahasiswa hukum yang akan melakukan apa saja untuk melindunginya.
5. Curtain Call (2022)
Curtain Call adalah drama terbaru Ji Seung Hyun yang masih tayang hingga saat ini. Dramanya tentang Ja Geum Soon (Go Doo Shim), seorang wanita tua dari Korea Utara yang mendirikan Nakwon Hotel.
Itulah beberapa drama terbaru Ji Seung Hyun yang hari ini ulang tahun. Kamu juga bisa menyaksikan penampilan teranyarnya di The Good Detective dan lainnya. Jangan lupa nonton episode terbaru Curtain Call di KBS dan Prime Video. Happy birthday, Ji Seung Hyun!
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
7 Film Populer Lee Jung Jae yang Baru Ulang Tahun ke-50, Teranyar Ada Hunt!
-
Fans Kaget, Park Seo Joon Perankan Suami Captain Marvels, Gak Jadi LGBT
-
Resmi Menyandang Gelar Ayah, Begini Perjalanan Karier Hyun Bin
-
Link Nonton Curtain Call Episode 8 Sub Indo Resmi, Bukan Streaming Telegram atau Drakorindo
-
Aksi Lucu Chika Jessica ke Song Joong Ki di Acara Scarlett Beauty Verse, Lompat Bareng hingga Ajak Nikah
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
'Jule' Julia Prastini Lulusan Pondok Pesantren Mana? Ternyata Ponpes Milik Ustaz Yusuf Mansur
-
2025 Belum Berakhir, Pengeluaran Jajan Online Amanda Manopo Sudah Tembus Ratusan Juta Rupiah
-
Konser Babyface Jadi Ajang Nostalgia Akbar Sammy Simorangkir, Rio Febrian hingga Marcell Siahaan
-
Profil Aqeela Calista, Aktris Asmara Gen Z yang Raih 4 Piala SCTV Awards 2025
-
Dicibir Terlalu Seksi, Denada Balas Telak: Saya Rapper Sejak SMP Ini Bukan Gaya Baru!
-
Kalya Islamadina Rangkum 5 Fase Cinta dalam EP Debut 'Orange'
-
4 Film dan Serial Indonesia di Netflix Bertema Zombie, Abadi Nan Jaya Wajib Tonton!
-
Diceraikan Andre Taulany Berkali-kali, Erin Dulu Sempat Ragu Menikah karena Beda Usia 11 Tahun
-
Foto Terkini Hamish Daud Usai Digugat Cerai Raisa, Sibuk Hadiri Forum Ekonomi di Bali
-
Dustin Tiffani Jadi Korban Penipuan, Pelaku Diduga Sosok Terkenal di Industri Hiburan