Suara.com - Beberapa artis tanah air menjalani ibadah umrah di tahun. Mereka ada yang berangkat karena permasalahan ada juga yang berangkat karena rindu ingin beribadah.
Penampilan mereka pun jadi perhatian warganet. Pasalnya para artis perempuan nampak menggunakan cadar selama menjalani ibadah umrah.
Penasaran artis siapa saja artis yang menggunakan cadar saat menjalani ibadah umrah? Berikut rangkumannya.
1. Lesti Kejora
Lesti Kejora tampil dengan busana tertutup serba merah sekaligus cadar dalam potret terbarunya saat menjalankan ibadah umrah di penghujung tahun 2022.
2. Citra Kirana
Potret selfie Citra Kirana memakai cadar di Masjid Nabawi ini manis banget ya!
3. Dinda Hauw
Tampil serba hitam bersama sang suami, Rey Mbayang, Dinda Hauw hampir tak dikenali lantaran memakai cadar serta kacamata.
Baca Juga: Syahrini Curhat ke UAS Ditentang Suami Pakai Hijab: Mohon Pencerahannya Ustaz
4. Donna Harun
Dalam keseharian, Donna Harun memang tak mengenakan hijab. Namun saat umrah bareng sang putra, Ricky Harun, Donna tampil tertutup serba hitam dengan cadar dan sunglasses agar tetap kece.
5. Henny Rahman
Sedangkan Henny Rahman istri Alvin Faiz tak hanya mengenakan cadar saat umrah, tetapi juga dalam beberapa kesempatan di kesehariannya.
6. Dhini Aminarti
Potret pasangan Dhini Aminarti dan Dimas Seto saat umrah dinilai begitu romantis. Meski bercadar, kecantikan Dhini Aminarti lewat senyum yang terpancar dari matanya tak mampu disembunyikan.
7. Larissa Chou
Umrah bersama putranya dari Alvin Faiz, Yusuf, Larissa Chou kembali tampil bercadar seperti sesekali di kehidupan sehari-hari. Fyi, Larissa Chou ini seorang mualaf lho!
8. Tissa Biani
Potret selfie Tissa Biani mengenakan cadar saat umrah ini pasti bikin Dul Jaelani makin kesengsem ya!
9. Paula Verhoeven
Beda drastis dari kesehariannya, model sekaligus istri Baim Wong, Paula Verhoeven memakai cadar saat umrah. Bikin pangling!
10. Siti Badriah
Wajah Siti Badriah pun jadi sulit dikenali ketika memakai busana serba hitam sekaligus cadar khas Arab yang hanya menyisakan bagian mata serta dahinya.
11. Nikita Willy
Begitupun penampilan Nikita Willy saat umrah bersama sang ibunda dan papa sambungnya. Kendati begitu, mata cantik Nikita Willy tetap khas.
12. Syahrini
Sedang umrah, penampilan cetar tetap diperlihatkan Syahrini. Sambil menenteng tas berwarna senada dengan busana dan cadarnya, Syahrini menunjukkan gaya terbaik.
13. Ria Ricis
Beda lagi dengan penampilan Ria Ricis saat bercadar. Biasa pecicilan, Ricis dengan penampilan bercadar saat umrah terlihat anggun banget ya?
14. Cut Syifa
Penampilan bercadar juga dipilih Cut Syifa saat umrah bersama keluarga. Kemesraan Cut Syifa dengan Teuku Anwar sang kakak rupanya bikin salah fokus.
15. Via Vallen
Terakhir ada Via Vallen yang menunaikan ibadah umrah setelah nonton Piala Dunia 2022 di Qatar. Pedangdut asal Jawa Timur tersebut juga tampil cantik bercadar serba hitam.
Itu dia sederet potret artis pakai cadar saat umrah. Bagaimana pendapatmu?
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Mengintip Pesona Jabal Khandamah: Spot Berburu Sunset di Makkah!
-
Stop Menunda! 6 Alasan Umrah di Usia Muda Lebih Menguntungkan!
-
Inara Rusli Jalani Co-Parenting dengan Virgoun, Pesannya Simpel tapi Ngena!
-
Dari Lulusan SMA, Bisa Kuliah Gratis dan Umrah: PNM Apresiasi Garda Terdepan Pemberdayaan Masyarakat
-
Berapa Perbedaan Biaya Umrah Mandiri vs Travel? Kini Dilegalkan Negara
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Dibantah Teman Sabrina Alatas, Raisa Pernah Ngode soal Pinterest dan Memasak
-
Kini Diduga Putus, Jefri Nichol dan Ameera Khan Dulu Punya Kebiasaan Teleponan Berhari-hari
-
Jadi Korban Hoaks, Eko Patrio Tetap Dihukum: Ini 5 Poin Kesalahan Fatalnya Menurut MKD
-
Mantan Istri Ardhito Pramono Bikin Konten Suami Gay, Langsung Klarifikasi Usai Viral
-
Sayembara Logo Projo Ramai Antusias dari Warganet, Hasilnya di Luar Dugaan
-
Baru Gugat Cerai Hamish Daud, Raisa Sudah Kangen dengan Pria Lain
-
2 Hari Konser di Indonesia, BLACKPINK Diprediksi Kantongi Penghasilan Rp 378 Miliar
-
Profil Rama Duwaji, Istri Zohran Mamdani Kini Jadi First Lady Termuda NYC
-
Nafa Urbach Tetap Dihukum MKD, Dianggap Kurang Peka Jadi Wakil Rakyat
-
Soroti Kasus Orang Tidur di Masjid Dikeroyok, Habib Jafar: Ini Kegilaan Macam Apa!