Suara.com - Aldila Jelita saat ini sedang disorot setelah dirinya membuka donasi untuk pengobatan suaminya, Indra Bekti yang saat ini masih dalam perawatan setelah pingsan terkena pendarahan otak.
Penggalangan dana dilakukan karena biaya rumah sakit semakin lama semakin membengkak. Tidak hanya itu, sampai saat ini asuransi yang diajukan pihak swasta sampai saat ini belum juga disetujui.
Terlepas dari persoalan tersebut, Aldila dikenal sebagai seorang perempuan yang setia terhadap suaminya. Dalam kondisi apa pun dia selalu ada di sisi istrinya.
Keharmonisan pernikahan Bekti dan Dila banyak mengundang kekaguman banyak orang. Siapa sangka perjalanan cinta Indra Bekti dan Aldila Jelita berliku seperti drama.
Pemilik nama asli Bekti Indra Tomo menjadi sosok suami dan ayah yang penyayang dan hangat. Sayangnya rumah tangga Bekti yang bahagia dan sempurna kini diterpa musibah. Indra Bekti yang dikenal ceria kini terbaring sakit. Kisah perjalanan cinta Indra Bekti dan Aldila Jelita pun kembali ramai dibahas.
Lantas seperti apa kisah mereka berdua? Simak langsung ulasannya berikut.
1. Bertemu di Bandara Kuala Lumpur tahun 2007
Indra Bekti pertama kali bertemu dengan Aldila Jelita pada 2007 silam di Bandara Kuala Lumpur, Malaysia. Kala itu, Indra Bekti bersama Irfan Hakim akan pulang ke Jakarta usai dari Bangkok. Aldila Jelita bersama temannya merupakan penumpang dari pesawat yang ditumpangi Bekti. Indra Bekti dibantu Irfan Hakim akhirnya meminta nomor Dila yang kala itu sedang menempuh pendidikan di Malaysia.
2. Saat Didekati Indra Bekti Dila Sudah Punya Pacar
Baca Juga: Dihujat Gara-gara Penggalangan Dana Buat Indra Bekti, Aldila Jelita: Untung Masih Ada yang Peduli
Setibanya di Jakarta, Indra Bekti memberanikan diri menghubungi Dila. Keduanya pun akhirnya bertemu. Sayangnya dalam pertemuan keduanya itu, Indra Bekti mengetahui jika Dila sudah memiliki seorang kekasih. Bekti pun harus mundur karena tak ingin hadir dan mengganggu hubungan orang lain.
3. Dila Menghubungi Bekti
Setahun tak saling bertukar kabar, Dila secara mengejutkan menghubungi Bekti. Rupanya Dila kala itu sudah putus dari kekasihnya. Tentu saja kabar putusnya Dila disambut gembira oleh Bekti yang langsung tancap gas mengajak Dila menjalani hubungan serius.
4. Tantang Bekti ke Malaysia
Bekti menyampaikan keinginannya untuk mencari istri. Dila pun memberikan tantangan pada Indra Bekti. Ia menantang Bekti untuk menemuinya dan keluarganya. Bekti pun segera terbang ke Malaysia, di depan orang tua Dila Bekti mengungkap niatnya meminang putri mereka. Padahal saat itu, Bekti belum menyatakan perasaannya pada Dila.
5. Lamaran
Tag
Berita Terkait
-
Indra Bekti Turun 12 Kilogram Gegara Diet dan Sakit, Aldila Jelita Protes: Kekurusan!
-
Indra Bekti Mualaf? Artis yang Kariernya Redup dan Sempat Digugat Cerai Gegara Beda Keyakinan
-
Perjalanan Karier Indra Bekti, Bakal Tinggalkan Indonesia di Usia 47 Tahun?
-
Indra Bekti Ngamuk, Diduga Karena Sang Istri Dapat Tudingan Matre
-
5 Artis Jual Harta Benda Demi Biaya Pengobatan, Terbaru Komedian Nunung
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista
-
Nadya Almira Berencana Laporkan Keluarga Adnan Atas Tuduhan Pencemaran Nama Baik
-
Tumbal Darah Pimpin Box Office Indonesia di Hari Pertama dengan 50.388 Penonton
-
Nyaris Dibuang, Lagu 'Hampa' Ari Lasso Sempat Dicap Cemen Label Sebelum Meledak di Pasaran
-
Pementasan Pasien No 1 di Indonesia Kita ke-44, Ketika Hukum Perlu Dirawat & Disembuhkan