Suara.com - Adinia Wirasti belum lama ini namanya trending di Twitter. Dia disebut kurang terkenal orang seorang netizen.
Aktris 36 tahun bahkan dinilai kalah pamor dari Chicco Jerikho di serial web Mendua yang mereka bintangi.
"Pemilihan Chicco Jerikho dan Tatjana Saphira sudah tepat. Tapi untuk dokternya yang kurang, sebab nama Adinia Wirasti belum banyak dikenal oleh masyarakat Indo," tulis akun Twitter @wowo_rock di cuitan yang telah dihapus.
Tidak hanya diam, artis yang juga membintangi film Ada Apa Dengan Cinta itu memberikan balasan yang sopan namun menohok.
"Makasih reviewnya. Ternyata untuk jadi lead role harus terkenal dulu ya. Baik," tulisnya mengutip cuitan yang diunggah pada April 2022 tersebut.
Lantas siapa sebenarnya Adinia Wirasti yang disebut kurang terkenal ini? Berikut deretan faktanya yang telah dihimpun dari berbagai sumber.
1. Adik Sara Wijayanto
Adinia Wirasti lahir pada 19 Januari 1987 di Jakarta. Banyak yang belum tahu bahwa Adinia adalah dari Sara Wijayanto. Dia merupakan anak kedua dari dua bersaudara. Adapun jarak usia Adinia Wirasti dan Sara Wijayanto terpaut hingga 8 tahun. Sara dikenal sebagai aktris yang berkomunikasi dengan makhluk halus.
2. Debut Tahun 2002
Baca Juga: Adinia Wirasti Tersinggung Disebut Tak Seterkenal Wulan Guritno dan Maudy Koesnaedi
Adinia Wirasti memulai karir sebagai model majalah remaja. Adinia terjun ke dunia akting pada tahun 2002 lewat Ada Apa Dengan Cinta? yang merupakan film perdananya. Dalam film ini, dia berperan sebagai Karmen. Penampilan dan aktingnya langsung mencuri perhatian.
3. Bintangi Puluhan Film
Sepanjang karirnya sebagai aktris, Adinia Wirasti telah membintangi lebih dari 20 proyek film layar lebar. Sempat vakum selama tiga tahun, Adinia kembali dengan film Tentang Dia. Jajaran film lain yang dibintanginya termasuk 3 Hari untuk Selamanya, Arisan! 2, Cek Toko Sebelah, Critical Eleven dan terbaru Kamu Tidak Sendiri.
4. Tak Pernah Main Sinetron
Selain film layar lebar, Adinia Wirasti juga membintangi sejumlah serial web. Adinia menjadi salah satu pemain Cek Toko Sebelah: the Series. Dia juga tampil di serial web Susah Sinyal, Mr. Midnight Beware The Monsters dan Mendua. Namun Adinia Wirasti tidak pernah membintangi satu pun sinetron di televisi.
5. Peraih Piala Citra Termuda
Berita Terkait
-
Profesi Aktor Tak Punya Kepastian, Adinia Wirasti: Itu Kenyataan yang Harus Dihadapi
-
Kontroversial dan Bikin Naik Darah! Film Ozora Sukses Mengaduk Emosi
-
Karakter di Film Ozora sampai Terbawa ke Rumah, Chicco Jerikho Sering Menangis
-
Makna Film Ozora Menurut Chicco Jerikho: Suara Harapan dan Perlawanan
-
Bukan Sekadar Tontonan, Chicco Jerikho Sebut Film Ozora sebagai Simbol Perlawanan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan