Suara.com - Iis Dahlia menceritakan putranya, Devano Danendra dikabarkan sedang depresi karena ulah sebagian netizen yang yang terus membully-nya.
Bahkan yang paling mengejutkan Devano sempat ingin mundur dari dunia hiburan. Dia merasa tidak tahan dengan bully yang diterimanya dari warganet.
Beruntung hal tersebut tidak berlangsung lama. Sang ibu, Iis Dahlia mengaku kini kondisi putra sudah membaik.
Lantas seperti apa kondisi Devano, benarkah dia mau mundur dari dunia hiburan? Berikut rangkumannya.
1. Belum lama ini penyanyi Devano Danendra membuat heboh para penggemarnya. Dia mengaku depresi dengan hujatan yang datang dari warganet.
2. Hinaan yang diterima Devano Danendra membuatnya terpuruk. Kepada sang ibu dia mengaku sudah tidak kuat dengan hujatan dari netizen. Sehingga memilih ingin mundur dari dunia hiburan dan memilih bisnis.
3. Iis Dahlia, ibu Devano membenarkan putranya sempat terpuruk. Namun kondisinya kini sudah membaik. Sang ibu mengungkap ada kalanya anak lelakinya itu terpuruk dan tak ingin hidup di dunia.
4. Menurut pelantun lagu Payung Hitam itu, putranya pernah mengirim pesan WA kepada dirinya saat sedang berlibur di Belanda. Saat itu Devano pun memanggilnya tidak biasa.
"Tapi pas kemarin mama lagi di Belanda, ada masanya, tiba-tiba WA 'Ibu'. Dia kalau udah panggil gue ibu, kan emang hari-harinya panggil mama gitu kan, tapi kalau udah 'Bu', hmm ada apa nih anak gue," jelasnya.
Baca Juga: Mengenal Hirsutisme, Kondisi yang Membuat Iis Dahlia Sering Dicibir Netizen
5. Dalam pesan tersebut, Devano Danendra mendadak mengutarakan niat untuk berhenti dari dunia hiburan yang membesarkan namanya dan banting setir menjadi seorang pebisnis.
6. Selama ini Iis Dahlia mengira Devano kuat menghadapi kerasnya dunia hiburan, termasuk hujatan netizen. Namun, perasannya tersebut salah.
"Aku ngerasa yang selama ini, aku pikir dia udah bisa menghadapi hal-hal yang dulu pernah ada kejadian juga, tapi ternyata Devano masih belum bisa gitu. Aku sedih (Devano dibully)," tutur Iis.
7. Iis Dahlia sempat khawatir saat Devano tiba-tiba mematikan telepon selulernya saat sedang bercerita dengan ibunya. Dia semakin khawatir saat putranya menulis curhatan di media sosial pribadinya mengenai dunia hiburan yang keras.
8 Dalam kondisi seperti itu sang suami, Satrio Dewandono sempat berpikir ingin melibatk pihak berwajib. Beruntung Iis Dahlia memilih menenangkan kondisi putranya dan menghubungi Devano melalui DM. Dari situ Devano mengiyakan kata ibunya untuk tidak selalu memberi khawatir kepada putranya.
Demikian fakta Devano yang dikabarkan depresi setelah kena bully dari warganet.
Berita Terkait
-
Devano Danendra Geram Kasus Bullying Timothy Anugrah: Maaf Saja Tidak Cukup!
-
Reza Rahadian Pilih 3 Aktor Muda Penerus Generasi Emas Perfilman Indonesia, Siapa Saja?
-
Iis Dahlia Akui Pernah Diminta Buat Buru-Buru Menikah saat SMA: Bapak Takut Gue Gila
-
Sering Dituding Tak Akur dengan Devano Danendra, Iis Dahlia Curhat: Aku Sudah di Masa Menerima
-
Iis Dahlia Puji Habis-habisan Ketampanan Devano Danendra: Pakai Kutek Aja Gak Bencong!
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
Monoplay Melati Pertiwi Siap Digelar, Hidupkan Kembali Perjuangan 6 Pahlawan Perempuan Nusantara
-
Soleh Solihun Soroti 'Jakarta Sentris', Dorong Kunto Aji Wujudkan Jambore Musisi Nasional
-
Raisa Curhat Lagi Patah Hati di Atas Panggung: Semua Orang Tahu
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan
-
Komentar Nyinyir Soal Rahim Copot Viral, Dokter Irwin Lamtota Minta Maaf ke Dokter Gia Pratama
-
Awas Kena Sanksi! Remix Potongan Film Jadi Parodi di Medsos Ternyata Pelanggaran Hak Cipta
-
Bukan Ari Lasso, Ahmad Dhani Sebut Puncak Kejayaan Dewa 19 Ada di Era Once Mekel
-
'Jatuh Hati' Jadi Titik Balik Kariernya, Raisa Kini Percaya Diri Menulis Lagu
-
Blak-blakan, Farida Nurhan Bongkar Rahasia Bahagia Tanpa Suami: Bisa Pakai Jari atau Mainan