Suara.com - Selebgram Rachel Vennya tampak ikut merayakan Imlek bersama kedua anaknya, Xabiru Oshe Al Hakim dan Aurorae Chava Al-Hakim.
Sejumlah postingan Instagram Rachel Vennya menampilkan dirinya dan sang anak yang tampil mengenakan pakaian Cina.
Bukan itu saja, mereka juga berpose di depan pernak-pernik khas Imlek yang dipenuhi ornamen berwarna merah. Baik Rachel Vennya maupun kedua anaknya tampak tersenyum semringah ke hadapan kamera.
"Happy Lunar Year from us (Selamat Hari Imlek dari kami)," tulis Rachel Vennya sebagai caption pada Minggu (22/1/2023).
Unggahan mantan istri Niko Al Hakim ini pun langsung menuai beragam respons. Beberapa diantaranya ada yang melayangkan cibiran.
Dari yang menyebut Rachel Vennya tak memiliki darah Tionghoa hingga menyinggung agama sang selebgram.
"Lebaran ngikut, natal ngikut, cny ngikut, lu siapa sih lu nggak diajak tahu," kata @_che***.
"Dih muka lu nggak ada cina-cinanya," timpal @the***.
"Agamanya apa?" tambah @ama***.
Baca Juga: Rachel Vennya Rela Sakit-sakitan Jalani Perawatan Wajah Demi Tampil Cantik
"Ngapa ikut ngerayain, Cina bukan padahal," imbuh lainnya.
Tag
Berita Terkait
-
Rachel Vennya Rela Sakit-sakitan Jalani Perawatan Wajah Demi Tampil Cantik
-
Ingin Nikah Lagi, Rachel Vennya Jilat Ludah Sendiri Gegara Pernah Bilang Semua Orang Pasti Selingkuh?
-
Rachel Vennya Pose Tiduran Pamer Belahan Dada dan Paha, Warganet: Kenapa Gak Pakai Baju Sekalian?
-
Ibunya Awet Muda, Rachel Vennya Kesal Dibilang Kalah Cantik
-
Dikenal Tajir Melintir, Rachel Vennya Ogah Kasih Pinjam Teman Utang
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Fakta Film Abadi Nan Jaya, Zombie Lokal yang Terinspirasi dari Kantong Semar
-
Momen Paling Horor Luna Maya Saat Syuting Suzzanna, Bukan Perkara Lawan Setan!
-
Sinopsis Sentimental Value, Drama Keluarga Penuh Luka yang Menggugah Emosi
-
Cerita Ananta Rispo Izin Istri Demi Adegan Romantis di Film
-
3 Fans Theory Tentang Film Abadi Nan Jaya, Zombie Bakal Jadi Wabah Nasional?
-
4 Film Kimo Stamboel di Netflix, Terbaru Abadi Nan Jaya
-
Sinopsis Taxi Driver 3: Balas Dendam Kim Do Ki Makin Ganas!
-
Bertabur Komika, Ananta Rispo Perankan Cucu Sial dalam Film Drama Komedi Ketok Mejik
-
Bukan Lagi Arwah Gentayangan, Suzzanna Akan Jadi Manusia Penuh Derita di Film Terbaru
-
Selain Raisa dan Hamish Daud, 4 Artis Juga Jalani Co-Parenting untuk Jaga Psikologis Anak