Suara.com - Dokter Richard Lee mengungkap produk dari beberapa klinik kecantikan yang diduga mengandung hidrokuinon. Dokter spesialis kecantikan menyebutkan petunjuk yang mengarah pada Bening's, brand yang didukung oleh Nikita Mirzani.
Dalam konten yang dirilis, dr Richard Lee mengomentari sejumlah produk kecantikan yang mengandung hidrokuinon. Beberapa di antaranya disebut berbahaya karena dijual bebas tanpa resep dokter.
Penggunaan hidrokuinon tanpa resep dokter dinilai sangat berbahaya oleh dr Richard Lee. Namun faktanya, masih banyak klinik kecantikan yang menjualnya bebas di pasaran.
Salah satu produk yang dikomentari dr Richard Lee berasal dari klinik dengan awalan B, kata keduanya E dan diakhiri oleh S.
"Kotaknya cukup bagus, ada nama dokternya di sini ya. Nama kliniknya B. Ini adalah salah satu klinik yang cukup viral, punya mitra, punya reseller. Kata keduanya E, dan belakangnya S," ujarnya dikutip dari video unggahan akun gosip.
Warganet menduga kuat bahwa klinik yang dimaksud adalah Bening's. Meski belum dipastikan kebenarannya, dr Richard Lee disebut cari gara-gara dengan Nikita Mirzani selaku brand ambassador dari klinik ini.
"Awas lho, sama-sama dokter, apalagi BA dia ada Nikmir, nanti bisa ke mana-mana," komentar akun @you_meymey.
"Siap-siap nyai bakal teriak-teriak lagi," tambah akun @dhian_pus.
"Baku hantam sebentar lagi dimulai ya gaessss," sahut akun @kayumanis_29.
Namun ada juga beberapa warganet yang menuding dr Richard Lee suka menjatuhkan produk orang lain. Sebelumnya Richard sempat berseteru dengan Kartika Putri karena masalah yang sama.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Menolak Usulan Keluarga Brigadir Yosua Tentang Kenaikan Pangkat : Pahlawan Revolusi aja Naik Pangkat Anumertanya hanya 1 tingkat
-
Respons Negatif Warganet atas Komentar Nikita Mirzani terkait Kasus Pembunuhan Brigadir J
-
Kini Serang Bharada E yang Diyakini Bakal Minta Naik Pangkat, Nikita Mirzani Dicibir Artis Kurang Laku
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV