Suara.com - Aktor Ammar Zoni kembali ditangkap polisi dalam kasus narkoba jenis sabu pada 8 Maret 2023. Ini kali kedua Ammar ditangkap, setelah sebelumnya suami Irish Bella itu ditangkap dalam kasus yang sama pada Juli 2017.
Setelah Ammar Zoni ditangkapa polisi, video Irish Bella soal ujian terberat dalam hidupnya kembali viral. Dalam video yang dibagikan ulang akun Instagram @pakde.brengos, Irish sambil menangis membahas soal ujian terberat dalam hidupnya.
"Kita tuh harus bersyukur banget dengan apa yang kita punya, karena kita enggak ada yan tahu kapan itu akan diambil dari hidup kita kan," kata Irish Bella sambil menahan tangis.
"Di situ sih ujian yang cukup berat yang aku rasain," kata Irish Bella melanjutkan, ia tampak tak bisa menahan air mata namun tetap berusaha tegar.
Gara-gara video tersebut yang sebenarnya sudah ada jauh sebelum Ammar tertangkap polisi, warganet jadi mengkait-kaitkannya.
Beberapa menghujat Ammar Zoni yang seolah tak bersyukur punya istri seperti Irish Bella dan malah terjerumus lagi ke jurang narkotika.
"Hhhh, istri sudah cakep, saleha, masih aja banyak tingkah," kata seorang wagranet.
"Contoh manusia enggak pernah sama sekali bersyukur," kata warganet lain geregetan.
"Tapi laki mbak enggak pernah bersyukur mbakkkkkkk dapatin istri cantik, anak lucu, Heran deh," ujar warganet lain menimpali.
Baca Juga: Buntut Penangkapan Ammar Zoni, 15 Orang Diamankan di Kampung Boncos Palmerah
Ada yang menguatkan Irish Bella dengan ujian terbaru yakni suaminya malah terjerat narkoba lagi.
"Ujianmu mbak Irish, semoga kuat selalu tabah menghadapi setiap ujian amin. Kasihan banget Irish, Amar kenapa enggak bersyukur, kasian anak istri," komentar warganet lainnya.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Buntut Penangkapan Ammar Zoni, 15 Orang Diamankan di Kampung Boncos Palmerah
-
Gak Kapok Pernah Ditangkap, Ammar Zoni Sudah 3 Kali Beli Sabu di Tahun Ini
-
Kronologi Ammar Zoni Ditangkap, Kasih Duit Rp 1,5 Juta ke Sopir untuk Beli Sabu
-
Sambil Nangis, Ammar Zoni Minta Maaf ke Irish Bella Usai Ditangkap Polisi Lagi
-
Datangi Polres Jakarta Selatan, Adik Ungkap Kondisi Terkini Ammar Zoni yang Lagi Ditahan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Baim Wong Diduga Oplas di Korea, Langsung Kena Semprot Luna Maya: Jangan Aneh-Aneh Deh!
-
Nabilla Aprillya Mantan Atta Halilintar Babak Belur, Diancam Dihabisi Nyawanya
-
Tragis, Guru SMP di Luwu Utara Babak Belur Dihajar Siswa Usai Tegur Aksi Bolos
-
Haykal Kamil Dipalak di Kendari, Pelakunya Nekat Banget
-
Musisi Legendaris Ryan Kyoto Tutup Usia
-
Sambil Menahan Tangis, Chiki Fawzi Umumkan Dicopot Mendadak Sebagai Petugas Haji
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako
-
Hotman Paris Pasang Badan, Siap Kirim 10 Pengacara Bela Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget