Suara.com - Mak Vera, mantan manajer mendiang Olga Syahputra kembali disorot. Isu lama mengenai dirinya yang menggunakan uang mendiang Olga Syahputra kembali mengemuka.
Kali ini kabar tersebut diungkap oleh artis Nikita Mirzani. Ibu tiga anak itu mengungkap melalui Instastory pribadinya.
Mendapat tudingan seperti itu, Mak Vera tak tinggal diam, ia pun memberikan klarifikasi dan menyebut jika hubungannya dengan keluarga Olga baik-baik saja. Ia juga meminta agar tak perlu julid.
Lantas siapa sebenarnya Mak Vera? Berikut ulasannya.
1. Latar Belakang Mak Vera
Mak Vera memiliki nama asli Vera Zanobia dan berasal dari Tangerang. Semasa kecil hingga remaja, Mak Vera dikenal sebagai sosok pekerja keras. Hal itu karena keluarga Mak Vera bukan berasal dari kalangan orang kaya. Bahkan ia sempat berjualan daging hingga mengantar barang dari rumah ke rumah ketika masih SMP. Tak hanya itu saja, Mak Vera pernah bekerja sebagai tukang masak di rumah orang untuk bisa memenuhi kebutuhan harian.
2. Jadi Manajer Artis
Selepas tamat SMA, Mak Vera yang gigih bekerja diajak pamannya untuk ikut bekerja padanya. Ketika bekerja pada pamannya yang merupakan produser, Mak Vera mengenal cukup banyak artis hingga menjadi manajer untuk Ulfa Dwiyanti, Saipul Jamil. Mak Vera juga merupakan manajer Olga Syahputra hingga akhir hayat sang komedian.
3. Dirikan Manajemen Artis
Baca Juga: Hotman Paris-Nikita Mirzani Makin Panas, Istri Daus Mini Minta Rujuk dan Berhubungan Badan
Tak hanya menjadi manager, Vera Zanobia yang telah lama malang melintang di dunia hiburan mendirikan manajemen artis hingga tahun 2018 silam. Beberapa artis seperti Cut Memey juga Chika Waode pernah bergabung dengan CMI Management yang didirikan olehnya.
4. Pengusaha
Setelah Olga Syahputra meninggal dunia, Mak Vera sempat meneruskan beberapa bisnis yang dirintis oleh mantan bosnya. Hal itu membuatnya mantap untuk membangun bisnisnya sendiri. Mak Vera memiliki bisnis kuliner yaitu Warung Mak Vera. Bahkan usahanya ini telah menerima sejumlah penghargaan lho. Tak hanya di bidang kuliner, Mak Vera juga melebarkan sayap bisnisnya dengan membuka clothing line bernama Kayunie.co. Lewat brand ini, ia menjual aneka fashion seperti hijab dengan model yang kekinian.
5. Kontroversi Mak Vera
Terkini nama Mak Vera ramai disorot karena dituding menggelapkan dan menghabiskan uang Olga Syahputra untuk berjudi. Tuduhan itu disampaikan oleh Nikita Mirzani melalui postingannya di Instagram Story.
Tudingan Nikita Mirzani itu sebetulnya bukan isu baru. Pada 2019 silam, Mak Vera juga sudah pernah menerima tuduhan serupa. Kala itu ia dituding suka berjudi hingga tidak merawat Olga Syahputra yang sedang dirawat di Singapura.
Berita Terkait
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
-
Kaleidoskop 2025: Kasus Artis Terheboh yang Menyita Perhatian Publik
-
Kalah Tingkat Banding, Hukuman Nikita Mirzani Diperberat Jadi 6 Tahun Penjara
-
Tak Panik, Nikita Mirzani Tetap Santai Hadapi Ancaman Tuntutan Reza Gladys
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
Terkini
-
Masih Sayang, Erika Carlina Minta Netizen Jangan Sentil DJ Bravy Terus
-
Putri Tommy Lee Jones Ditemukan Meninggal di Kamar Hotel pada Malam Tahun Baru
-
Andhara Early Umumkan Perceraian dengan Bugi Ramadhana, setelah 14 Tahun Berumah Tangga
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum