Suara.com - Via Vallen mengejutkan followersnya, ketika menunggah foto terbaru di Instagram, Rabu (5/4/2023). Istri Chevra Yolandi itu tampil beda dan terlihat sangat cantik dengan bentuk tubuhnya yang langsing.
Sebenarnya, foto yang diunggah Via Vallen terlihat sederhan. Di situ, perempuan 31 tahun itu hanya mengenakan kaos oblong warna navy.
Rambut pelantun "Sayang" itu dibiarkan tergerai begitu saja. Sementara makeupnya natural dengan Korean look yang membuatnya makin cantik.
Di captionnya, Via Vallen mengucapkan selamat sahur pada followersnya. "Selamat sahur semua," tulisnya sambil menyisipkan emoji tersenyum.
Gara-gara potret terbaru itu, Via Vallen selain disanjung semakin cantik karena terlihat makin langsing, wajahnya juga disanjung seperti orang Korea hingga Jepang.
"Kurusan sekarang Mbak Vi, tapi cantik begini," komentar seorang warganet. "Makin cantik makin langsing Mbak Via, cetar," kata warganet lain menyanjung.
"Tak kirain bintang Korea jebulane Mbak Via, uayuuneee rak karuan," imbuh warganet lain. "Kirain artis Korea," celetuk lainnya.
Tak hanya itu, sejumlah warganet lian juga sampai menyebut Via Vallen mirip dengan artis Natasha Wilona.
"Lah kok mirip @natashawilona12," ujar warganet lain. "Sekilas mirip natasha wilona," kata yang lain.
Baca Juga: Para Tetangga Antri, Cek Via Vallen Berbagi Sembako Selama Bulan Suci Ramadhan
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Tag
Berita Terkait
-
Para Tetangga Antri, Cek Via Vallen Berbagi Sembako Selama Bulan Suci Ramadhan
-
Momen Via Vallen Memberikan Sahur Gratis dan Bingkisan Beras untuk Warga Sidoarjo
-
Marion Jola Nyanyi Lagu BLACKPINK Versi Dangdut, Cengkoknya Dinilai Gak Dapat
-
3 Artis yang Pernah jadi Sasaran Penguntit, Terbaru Rumah Putri Anne Disatroni Haters
-
Via Vallen Kena Omel Suami Gegara Doyan Belanja Online, Warganet Belain: Halah Cari Duit Dewe
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Ruben Onsu Ngamuk Dituding Sebagai Ayah Gagal
-
Lagi Proses Cerai, Eza Gionino Sepakat Bayar Nafkah Rp25 Juta per Bulan untuk 3 Anak
-
Vestas Perusahaan Apa? Kerja Sama dengan PLN NP, Ternyata Tempat Kerja Salsa Erwina
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista