Suara.com - Selain Razman Arif Nasution, Iqlima Kim juga ditetapkan sebagai tersangka oleh Bareskrim Polri. Keduanya jadi tersangka untuk kasus pencemaran nama baik terhadap Hotman Paris Hutapea.
Lewat Instagram Stories, Iqlima Kim mengungkapkan kesedihan karena yakin bakal ditinggal oleh teman-temannya menyusul statusnya tersebut.
"Nanti kita hitung berapa banyak teman yang masih ada dan bertahan di sampingku," tulis Iqlima Kim sambil mengunggah video sedang menangis, Rabu (5/4/2023).
Iqlima Kim merasa saat ini adalah momen terberat dalam hidupnya. Dia pun minta siapa saja untuk tak menyuruhnya menjadi kuat.
"Please jangan suruh aku kuat. Lagi bener-bener nggak kuat, lagi pengin nangis. Jangan bilang lebay, jangan bilang cengeng. Peluk aku tolong," sambungnya.
Di unggahan feed, Iqlima Kim mengutip perkataan sahabat sekaligus keluarga Nabi Muhammad SAW, Ali Bin Ali Thalib yang membahas tentang pertemanan.
"Seorang teman tidak bisa disebut sebagai teman sampai ia diuji dalam tiga keadaan. Pertama, pada saat kamu membutuhkannya. Kedua, bagaimana sikap yang ia tunjukkan di belakangmu, dan ketiga, bagaimana sikapnya setelah kematianmu," tulis Iqlima Kim.
Alih-alih mendapatkan simpati, Iqlima Kim menjadi bulan-bulanan warganet. Dia dianggap mendadak jadi agamis saat tertimpa musibah.
"Lah, giliran jadi tersangka mendadak agamis. Postingan-postingan sebelumnya padahal hedon banget (emoji tertawa)," komentar @keranjang***.
Baca Juga: Rumah Tangganya Lagi Disorot, Ria Ricis Keluhkan Tingkah Sang Putri: Semoga Sabar Terus
"Jangan bawa-bawa nama khulafaurrasyidin di publik jika anda masih nampakin aurat, cukup di pikiran aja, resapi, dan semangati diri biar bisa mengikuti petuah dr Sayyidina Ali," sambung @daslim***.
"Biasanya lagi joget-joget di klub, ini kok tumben statusnya agamis," pungkas @fachri***.
Berita Terkait
-
Iis Dahlia Bebaskan Devano Danendra, Asalkan Jangan Hamili Anak Orang dan Pakai Narkoba
-
Ternyata Dosen, Alca Octaviani Ungkap Alasan Mau Menikah dengan Bintang Emon
-
Razman Arif Nasution Resmi Tersangka, Hotman Paris Girang: Ayo Berkarya, Jangan Nyinyir!
-
Razman Nasution Resmi Tersangka Kasus Pencemaran Nama Baik Hotman Paris
-
Baru Tayang, The Super Mario Bros. Panen Tomat Busuk dari Kritikus Film
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings