Suara.com - Lara Dutta merupakan aktris asal India yang memulai kariernya sebagai model. Sama seperti aktris Bollywood lainnya, kehidupannya juga kerap menjadi sorotan.
Wanita kelahiran 16 April 1987 ini juga baru merayakan ulang tahunnya yang ke-45. Tetap cantik di usia kepala empat, ternyata banyak fakta Lara Dutta yang tak banyak diketahui orang.
Penasaran apa saja faktanya? Yuk, intip infomasi lengkapnya!
1. Sebelum berkarir sebagai aktris, ternyata Lara Dutta pernah mengikuti sejumlah kontes kecantikan. Ia bahkan berhasil mendapat gelar Miss Universe pada tahun 2000. Saat itu, usinya baru 22 tahun, lho.
2. Saat berkuliah di Universiry of Mumbai, pemilik nama lengkap Lara Dutta Bhupathi ini mengambil jurusan ekonomi.
3. Nggak cuma berprestasi di bidang kecantikan, ia juga berhasil meraih piala Filmfare Awards Kategori Best Female Debut, lewat film perdananya yang berjudul Andaaz (2003).
4. Setelah terjun ke dunia akting, namanya semakin populer. Salah satu film yang berhasil membesarkan namanya adalah 'No Entry' yang dibintanginya bersama Salman Khan dan Anil Kapoor.
5. Pada tahun 2008, Duta besar UNFPA ini juga pernah menjadi pengisi suara untuk salah satu karakter kartun animasi India yang berjudul Jumbo.
6. Selain menjadi aktris, Lara Dutta juga melebarkan sayapnya di dunia hiburan dengan merangkap sebagai produser. Film debutnya sebagai produser yakni Chalo Dilli yang rilis pada tahun 2011.
Baca Juga: Undang Lina Mukherjee ke Rumah, Warganet Nyinyir Ashanty Jamu Tamu di Garasi
7. Di tahun yang sama, ia menikah dengan Mahesh Bhupathi dan kini keduanya telah dikaruniai seorang putri yang diberi nama Saira Bhupathi.
8. Tetap awet muda di usia 45, ternyata rahasia bugarnya adalah menyempatkan diri berolahraga setiap harinya. Nggak heran jika dirinya tetap langsing meski usianya hampir setengah abad.
9. Nggak cuma cantik dan punya bentuk tubuh yang bagus. Lara juga menguasai beberapa bahasa. Selain bahasa India, ia juga fasih berbahasa Inggria dan Prancis.
Itulah sederet fakta Lara Dutta yang baru saja merayakan ulang tahun ke-45. Punya segudang prestasi.
Kontributor: Nur Khasanah
Berita Terkait
-
Lina Mukherjee Sebut Orang Indonesia Tolol: Sukanya Gratisan dan Hujat Orang
-
Artis India Uorfi Javed Akui Pernah Dipukuli Ayahnya dan Dituduh Jadi Bintang Porno
-
Preity Zinta Curhat Tak Enaknya Jadi Artis Bollywood: Tak Dihargai Fans dan Wartawan
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan April 2023, Ada yang Dibintangi Aktor Top Salman Khan
-
Dikucilkan di Bollywood, Alasan Priyanka Chopra Hijrah ke AS
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah