Suara.com - Keinginan Aldila Jelita bercerai dari Indra Bekti akhirnya telah dikabulkan oleh Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Senin (17/4/2023).
Selain itu, hakim juga mengabulkan permintaan pemberian nafkah per bulan dari Indra Bekti untuk kedua anaknya yang akan diasuh oleh Aldila Jelita.
Menurut Humas Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Taslimah, Indra Bekti harus memberi nafkah sebesar Rp 30 juta per bulan untuk kedua anaknya.
"Nafkah untuk dua orang anak tersebut nilai nominalnya adalah Rp 30 juta per bulan, dengan kenaikan 10 persen setiap tahunnya," tutur Taslimah, mengutip Intens Investigasi, Selasa (18/4/2023).
Besaran nafkah tersebut ternyata sudah disepakati oleh Indra Bekti dan Aldila Jelita sebelum mereka bercerai.
Mengetahui besaran uang yang akan diberikan Indra Bekti untuk kedua anaknya membuat warganet ikut kesal. Bahkan, tidak sedikit dari mereka yang mencibir Aldila Jelita dan kasihan kepada sang presenter.
"Aldila nggak usah kerja berat, tinggal nunggu transferan dari Indra, bisa makan enak tiap hari. Kalo lagi sepi job gimana mau nyisain buat keperluan sendiri? Kasihan Indra," tutur @dutna***.
"Ya Allah, nggak kasihan apa yah mantan istrinya. Sudah tahu Bekti lagi sakit, berusaha cari uang buat pengobatan ditambahin lagi untuk setor bulanan Rp 30 juta," imbuh @mamahrafif***.
"Nafkah dan nggak ngurus suami. Itu emang mau Dila," pungkas @nvtrn***.
Baca Juga: Shandy Aulia dan Suami Sepakat Cerai Baik-Baik, Kompak Tak Hadiri Sidang
Sebagai informasi, Aldila Jelita menggugat cerai Indra Bekti pada 27 Februari 2023 lalu karena masalah prinsip dalam agama.
Meski sudah bercerai, Aldila Jelita mengklaim hubungannya dengan Indra Bekti masih baik-baik saja dan masih sering berkomunikasi.
Berita Terkait
-
Gugat Cerai Istri, Ari Wibowo dan Inge Anugrah Masih Tidur Seranjang
-
Shandy Aulia dan Suami Sepakat Cerai Baik-Baik, Kompak Tak Hadiri Sidang
-
Ari Wibowo Minta Hak Asuh Anak, Pengacara Istri Anggap Bertentangan dengan Undang-Undang
-
Ari Wibowo Gugat Cerai Inge Anugrah, Pernah Mengeluhkan Sifat Manja Sang Istri
-
Resmi Bercerai dengan Indra Bekti, Aldila Jelita Bersyukur
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar